Tarif transportasi mudik lebaran yang tetap rasional

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 59 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Semangat boleh 45 saat ingin mudik ke kampung halaman menyambut Lebaran. Perasaan senang dan rindu yang membuncah menyatu ingin bertemu sanak saudara, setelah ...

Kendaraan melintas di Jalan Tol Cisumdawu, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Jumat . Setelah diresmikan Presiden Joko Widodo, Pemerintah melalui Kementerian PUPR menggratiskan tarif tol hingga 2-3 pekan ke depan. ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi/rwa.

Pun untuk pengguna kendaraan pribadi, harus merogoh kocek yang dalam untuk mengaspal di jalan tol. Terkait hal ini, ada beberapa sorotan sebab musababnya, baik dari sisi hulu, maupun hilir. Hanya saja, secara empirik, hal ini berpotensi mereduksi hak konsumen dan hak-hak publik, karena semua tarif melambung tinggi, tak ada pilihan bagi konsumen.

Ini hal yang logis, setelah tol di Jawa terintegrasi dengan panjang mencapai 1.745 km. Bahkan, fenomena serupa juga dialami oleh Bandar Udara di Juanda, Surabaya. Belum lagi, selain jumlah pesawat, tingginya tiket pesawat juga dipicu oleh kenaikan harga avtur di pasaran. Avtur berkontribusi terhadap 35-40 persen biaya operasional.

Fenomena ini berpotensi melanggar UU Anti Monopoli dan Persaingan Tidak Sehat, karena adanya fenomena eksesif margin atau nilai keuntungan yang berlebihan akibat permintaan tinggi. Bahkan, tarif tol untuk Trans-Jawa, akan jauh lebih mahal dibanding fulus yang harus dikeluarkan konsumen untuk konsumsi BBM kendaraannya.

Alasan yang diberikan oleh operator bus, konsumen tidak suka dengan bus kelas ekonomi, karena tidak ber-AC, sehingga kondisinya panas.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Berapa Tarif Tol Trans Jawa saat Lebaran, Ada Diskon dan Tarif KhususPada momen libur Lebaran 2024, badan usaha jalan tol (BUJT) akan memberlakukan diskon tarif tol.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Info Mudik, Tarif Tol Trans Jawa Periode Mudik Lebaran 2024Berita Info Mudik, Tarif Tol Trans Jawa Periode Mudik Lebaran 2024 terbaru hari ini 2024-03-28 20:37:11 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Hore, Tarif Tol Trans Jawa Diskon 20 Persen saat Mudik LebaranSejumlah operator jalan tol berencana akan memberikan diskon tarif jalan tol bagi para pemudik dengan kisaran maksimal 20 persen dari tarif jalan tol normal.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Mudik Lebaran, Ada Diskon Tarif Dua Ruas Tol Trans-SumateraTjahjo menjelaskan, buku panduan digital juga telah disiapkan bagi pemudik yang akan melintasi JTTS selama momentum tersebut.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Rincian Tarif Tol Trans Jawa saat Mudik Lebaran 2024, Rute Jakarta-Semarang Rp444.000Berikut inilah rincian tarif Jalan Tol Trans Jawa selama arus mudik dan balik Lebaran 2024: Rute Jakarta-Semarang Rp444.000.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Daftar Lengkap Tarif Tol Trans Jawa untuk Mudik Lebaran 2024, Jakarta-Surabaya Rp 854.000Berikut daftar tarif Tol Trans Jawa untuk mudik Lebaran Idul Fitri 2024.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »