Tak jadi bandara, Pulau Panjang jadi destinasi wisata religi

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pulau Panjang akan dijadikan destinasi wisata religi, menyusul temuan BPK agar dikembalikan fungsinya untuk zona perdagangan dan jasa.

Bupati Kepulauan Seribu Junaedi berbincang dengan masyarakat saat berkunjung ke Pulau Panjang, Kepulauan Seribu, Jakarta, Senin . ANTARA/Abdu FaisalJakarta - Pemerintah Kabupaten Kepulauan Seribu akan menjadikan Pulau Panjang sebagai destinasi wisata religi, menyusul temuan Badan Pemeriksa Keuangan agar dikembalikan fungsinya untuk zona perdagangan dan jasa.

Ia mengakui, sesuai temuan Badan Pemeriksa Keuangan maka pembangunan bandar udara tidak dapat dilanjutkan, tetapi dikembalikan ke zona perdagangan dan jasa. Tapi ada kelebihan berwisata di Pulau Panjang yakni wilayah pantainya, di sana juga bisa sambil berwisata air. "Bisa menyelam atau snorkeling dan lain-lain," kata Junaedi.Ia berharap ke depannya bisa juga membangun bangunan untuk istirahat wisatawan dan sarana pendukung lainnya di Pulau Panjang.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jelang Rilis, Film Yuni Gelar Tur Tayangan Terbatas di Pulau JawaYuni, film Indonesia garapan sutradara Kamila Andini, menjadi satu di antara segelintir film berbahasa non-Inggris yang bakal meramaikan ajang Oscar 2022. Yuni,...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Pulau Pagang, Pesisir Indah yang Terancam Dilumat TsunamiPulau Pagang sering disebut 'etalase bencana', karena punya hampir semua potensi bencana alam, mulai dari tsunami sampai letusan gunung berapi. Padahal view nya bagus banget yaa.. huuft Moga aja ga terjadi hal buruk
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Dukung Pendidikan di Pulau Sebatik, BRI Salurkan Mobil Penunjang ke Madrasah Tsanawiyah As'adiyahBRI mengambil peran mendukung kemajuan dan kualitas pendidikan di Indonesia untuk menciptakan SDM yang berkualitas.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Transjakarta Perpanjang Rute ke Pulau Reklamasi - Metro - koran.tempo.coPerluasan rute Transjakarta dari Balai Kota-Pantai Maju tidak diiringi dengan penambahan fasilitas pendukung, seperti rambu pemberhentian bus. Sopir dan penumpang bingung dengan perpanjangan trayek itu. KoranTempo
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

Babak Pertama, PSM Vs Bali United tanpa Gol |Republika OnlineLaga PSM vs Bali United berlangsung sengit, tapi tak ada peluang yang bisa jadi gol.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »