Tak Hanya Kota dan Pantai, Ini 5 Desa Wisata di Yogyakarta

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Yogyakarta identik dengan malioboro dan pantai, padahal ada banyak alternatif wisata lain. Salah satunya Desa Wisata yang menyajikan pemandangan alam.

Dilansir dari situs Dinas Pariwisata Yogyakarta, pada tahun 2011 lalu, desa wisata Bobung diresmikan Pemerintah Kabupaten Gunungkidul menjadi desa kerajinan topeng batik kayu.

Dilansir dari situs Pariwisata DIY, sejarah pembuatan topeng bermula dari kebiasaan masyarakat sekitar yang menggelar pentas seni tari Topeng Pandji setiap musim panen tiba sebagai bentuk rasa syukur kepada pencipta.Namun, kerajinan batik kayu di desa ini terus berkembang, bukan hanya memproduksi topeng kayu saja. Produksi kayu lain seperti nampan, wayang, gantungan kunci, dan lainnya juga dibuat oleh para pengrajin.

Workshop pembuatan batik kayu yang terbuka untuk umum juga disediakan di sini, sehingga para wisatawan dapat melihat pembuatan kerajinan batik kayu.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Memadukan Wisata dengan Sanitasi ala Desa Pujon KidulDesa Pujon Kidul mampu memadukan sanitasi dengan wisata. Air limbah diolah sehingga bersahabat dengan lingkungan, dari situlah panorama indah bermula.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

2 Desa di Toraja Terancam Sanksi Pemotongan Dana DesaDua desa di Kabupaten Tana Toraja terancam mendapatkan sanksi pemotongan dana desa untuk periode penganggaran tahun selanjutnya. Yakni desa Kaduaja dan Kadundung.
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Jadi Taman Baca, Area Bekas Kuburan di Desa Ini Tak Lagi MenyeramkanWarga berharap minat baca warga Desa Pandiyangan meningkat setelah ada taman bacaan yang memanfaatkan area makam.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Tak Hanya Melancong, Milenial Diminta Bantu Promosi WisataGenerasi milenial harus tahu apa keunggulan pariwisata Indonesia.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Replikasi Inovasi Desa Butuh Pendampingan BerkelanjutanDesa terus berinovasi dalam melakukan tata kelola. Inovasi itu terus tumbuh, sebagai bentuk kearifan lokal dan untuk menjawab kebutuhan masyarakat desa.
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Waspada, Dua Desa Mengalami Pergerakan TanahSelain rawan pergerakan tanah, musim kemarau ini juga menyebabkan sembilan desa di Kecamatan Cijeruk Bogor rawan terhadap bencana longsor. Pergerakantanah
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »