Tahun 2025 Indonesia Kembali Dapat Kuota Haji Sebanyak 221.000 Orang

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 55 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 46%
  • Publisher: 70%

Arab Saudi Berita

Ibadah Haji,Kuota Haji,Utama

Indonesia mendapatkan kuota jemaah haji tahun 2025 sebanyak 221.000 orang. Persiapan mesti dilakukan lebih awal.

Acara yang digelar Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi ini dihadiri pimpinan delegasi haji sejumlah negara. Menteri Agama RI didampingi, antara lain, Wakil Menteri Agama Saiful Rahmat Dasuki serta Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kementerian Agama Hilman Latief.”Saya mendapat informasi dari Wakil Kementerian Bidang Urusan Haji Arab Saudi ’Ayed Al Ghuwainim, dan sesuai surat yang saya terima, Indonesia mendapat 221.

Kepala Seksi Kesehatan Daerah Kerja Madinah Karmijono menyatakan, ”Keterlambatan menjangkau rumah sakit saat merujuk pasien terjadi karena jalanan padat susah dilalui. Ketika menjangkau maktab tertentu, kami harus berjalan dulu.”karena berjalan beberapa kilometer menuju Jamarat untuk lontar jumrah dalam kondisi cuaca panas ekstrem. ”Ini memicu penyakit bawaan, seperti penyakit jantung dan penyakit paru obstruktif kronis,” ujarnya.

Anggota Amirul Hajj dari Pimpinan Pusat Muhammadiyah Anwar Abas menyatakan, meski layanan haji tahun ini dinilai lebih baik dibandingkan dengan tahun lalu, layanan transportasi dan konsumsi perlu menjadi perhatian serius.Suasana lempar jumrah pada hari terakhir di Jamarat, Mina, Arab Saudi, pada Rabu . Setelah menyelesaikan fase lempar jumrah, jemaah melakukan tawaf Ifadhah dan sai.

Yaqut mengakui, kepadatan jemaah di tenda menjadi bagian yang akan dievaluasi. Wilayah Mina jelas batasannya dan sangat terbatas. Dengan kuota 213.320 anggota jemaah haji Indonesia, ruang yang tersedia kurang dari 0,8 meter persegi per orang.

Ibadah Haji Kuota Haji Utama Kuota Haji Indonesia Haji Ramah Lansia Mch 2024

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Indonesia Dapat Kuota 221 Ribu di 2025, Menag RI Dihadapkan Evaluasi Penyelenggaraan Haji Tahun IniBerita Indonesia Dapat Kuota 221 Ribu di 2025, Menag RI Dihadapkan Evaluasi Penyelenggaraan Haji Tahun Ini terbaru hari ini 2024-06-19 11:11:10 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Menag Yaqut: Indonesia Dapat 221 Ribu Kuota Haji di Tahun 2025Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas mengatakan bahwa Indonesia kembali mendapat kuota 221.000 jemaah pada operasional haji 1446 H/2025 M.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Menag Yaqut: Indonesia Dapat 221 Ribu Kuota Haji Tahun 2025Menag Yaqut Cholil Qoumas menyebut penyelenggaraan haji tahun ini berjalan sukses merujuk pada sejumlah indikator.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Menag: Indonesia Dapat 221 Ribu Kuota Haji 1446 H/2025 MKepastian kuota haji tahun depan diperoleh Menag usai menghadiri Tasyakuran Penutupan Penyelenggaraan Ibadah Haji 1445 H dan Pemberian Kuota 1446 H.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Menag Yaqut: Indonesia Dapat 221 Ribu Kuota Haji 1446 H/2025 MArab Saudi kembali mengumumkan kuota jemaah haji lebih awal untuk penyelenggaraan tahun depan. Indonesia akan mendapatkan kuota 221 ribu jemaah pada penyelenggaraan haji 1446 H/2025 M.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Indonesia Dapat Kuota Haji 2025 Sebanyak 221 Ribu JemaahIndonesia kembali mendapat kuota haji sebesar 221.000 untuk haji 1446 H/2025 M. Hal ini disampaikan Menag usai rapat dengan Saudi.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »