Tae-Yong Ingin Timnas U-19 Main Tempo Tinggi Di Piala Dunia U-20

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

'karena memang level permainan di Piala Dunia itu harus bisa memainkan tempo tinggi dalam waktu 2x45 menit,' kata Tae-Yong

PELATIH timnas Indonesia Shin Tae-yong menekankan tim nasional U-19 harus memiliki ketahanan fisik yang mumpuni. Ia mengatakan hal itu penting untuk menopang permainan tempo tinggi yang ingin ia terapkan nantinya di Piala Dunia U-20 2021.

Tae-Yong mengatakan pada seleksi hari kedua timnas U-19 di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, para pemain dinilainya memiliki skill olah bola yang cukup baik."Melihat dari apa yang dia pelajari dari sisi permainnan, skill, pemain Indonesia memang cukup baik. Cuma memang untuk bisa bermain high intensity belum lihat seperti itu," ujarnya.Pada sesi seleksi hari kedua ini, tim pelatih membagi latihan menjadi dua sesi, pagi dan sore. Untuk pemain sendiri, dibagi kedalam empat kelompok.

“Saya katakan ke pemain, mereka harus terus meningkatkan kemampuannya. Meski sudah berada di level mereka saat ini, sedikit demi sedikit, harus mereka tingkatkan. Saya harapkan mereka terus bersemangat dalam mengikuti latihan dan seleksi untuk tim ini,” tambahnya. Sedangkan enam nama lainnya belum bisa mengikuti seleksi karena menjalani program Garuda Select di Italia, yakni Rizky Muhammad, Brylian Aldama, David Maulana, Fajar Fatur, Bagus Kafffa dan Andre Oktaviansyah.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

3 Kekuatan dan Kelemahan Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yongMenurut Steve Han, jurnalis Goal asal Korea Selatan, kekuatan dan kelemahan Shin Tae-yong dapat dijabarkan secara sederhana. atuh jangan bahas ini, nantinya malah timnas negara lain mengetahui
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Menpora katakan Presiden senang PSSI rekrut Shin Tae-Yong'Beliau senang karena Shin Tae-Yong berasal dari Korea Selatan. Jadi masih dekat dengan budaya Asia yang memudahkannya beradaptasi dengan Indonesia,' Menpora ShinTaeYong
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Shin Tae-Yong Masih Adaptasi dengan Permainan TimnasShin Tae-Yong masih belum bisa menjawab visi permainan yang diinginkan karena belum mengetahui secara jauh permainan para pemain Indonesia.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Shin Tae Yong: Stadion Wibawa Mukti Bisa Picu Cedera PemainPelatih anyar Timnas Indonesia, Shin Tae Yong mengkritik kondisi lapangan di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang. Nah kalo gitu bawa pemain luar ke sana. Biar pada cedera. Kalo pemain kita kanbudah oada biasa. Wkwk
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Jokowi Senang Shin Tae Yong Latih Timnas IndonesiaPresiden Joko Widodo senang PSSI resmi menunjuk Shin Tae Yong sebagai pelatih Timnas Indonesia. Disini Selfi Disana Selfi Dimana mana selalu selfi Berani taruhan sampe 5 tahun ke depan sepakbola Indonesia, ga akan ada perkembangan signifikan. Bukan masalah pelatihnya siapa? Tapi bagaimana kerja PSSI dan stakeholder sepakbola Indonesia. Jadi pengurus buat naikin pamor politik n cari duit...mehhh!
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Menpora Katakan Presiden Senang PSSI Rekrut Shin Tae-YongPresiden selalu mengikuti perkembangan tim nasional, khususnya timnas U-19 yang disiapkan untuk Piala Dunia U-20 2021.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »