Susi Pudjiastuti: Kapal Asing Boleh Lewat Natuna, tetapi Tidak untuk Colong Ikan

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menurut Susi, kapal-kapal asing itu tidak boleh melewati Natuna sambil mencuri ikan, termasuk melakukan riset bagi negara tertentu.

"Kapal asing masuk, lewati wilayah Natuna Utara, kita tidak boleh melarang. Di atas teroritorial adalah hak setiap kapal untuk melewati, tapi tidak untuk lewat sambil nyolong ikan," ujar Susi saat hadir dalam diskusi"Sengketa Natuna dan Kebijakan Kelautan" di kantor DPP PKS, Jakarta, Senin .Komisi I Gelar Rapat Kerja Bahas Natuna

Melainkan juga bagi dunia karena posisi geografis Natuna menjadi jalur internasional yang harus dilewati. Namun demikian, kapal-kapal asing itu tidak boleh melewati Natuna sambil mencuri ikan, termasuk melakukan riset bagi negara tertentu. "Tapi, lewat sambil nyuri ikan, ya tegakkan hukum atas mereka. Itu dalam pandangan saya, mestinya tidak sampai menimbulkan keributan atau kehebohan," terang Susi.. Natuna jadi penting karena juga jadi daerah yang harus dilewati dari Samudera Hindia, Pasifik, semua harus melewati," sambung Susi.Diberitakan sebelumnya, sejumlah kapal ikan China diketahui memasuki perairan Natuna, Kepulauan Riau pada 19 Desember 2019.

Kapal-kapal China yang masuk dinyatakan telah melanggar ZEE Indonesia dan melakukan kegiatan illegal,Selain itu, Coast Guard China juga dinyatakan melanggar kedaulatan di perairan Natuna karena China mengklaim sepihak.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Udah jangan turut campur lagi ,seperti Ahok tidak mau turut campur dan mengomentari Jakarta lagi.malah muji2 anies.susi pengusaha ikan dan kapal.teruskan dan memperkaya diri.itu cocok buat Bu susi.jago pencitraan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Susi Pudjiastuti Bicara soal Natuna di Markas PKSSusi Pudjiastuti mengatakan, pencurian ikan (illegal fishing) di Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE) Indonesia bukan masalah kedaulatan....
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Jaga Natuna dari China, RI Dekati Jepang dan ASIndonesia tidak diam begitu saja, karena masalah ini menyangkut dengan kedaulatan negara. Ini langkah yang diambil. Ya betul bos, dekati terus jepang dan as kalau perlu serahkan saja NKRI kepada Jepang atau kepada AS biar seluruh rakyat miskin di Indonesia dapat hidup sejahtera.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

JK: Indonesia Harus Pertahankan NatunaPeristiwa di laut Natuna harus dipertegas.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Komisi I DPR gelar raker bersama Kemhan bahas NatunaKomisi I DPR RI menggelar rapat kerja (raker) bersama Kementerian Pertahanan, Kementerian Luar Negeri, dan Badan Keamanan Laut (Bakamla) membahas beberapa isu ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Prabowo Gelar Rapat Tertutup dengan Komisi I Bahas NatunaPrabowo tak banyak bicara tapi memastikan Natuna jadi pembahasan dalam rapat Pukul2 meja juga gak?
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »