Survei LP3ES: Mayoritas Masyarakat Indonesia Puas terhadap Jokowi

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

LEMBAGA Penelitian, Pendidikan dan Penerangan Ekonomi dan Sosial (LP3ES) menemukan fakta bahwa mayoritas masyarakat Indonesia puas terhadap kepemimpinan Jokowi.

Menyangkut penilaian kinerja pemerintahan hasil survei ini memperlihatkan jika sebagian besar masyarakat cenderung puas dengan kinerja Presiden Jokowi-Makruf Amin.

"Meskipun memberikan penilaian cenderung puas namun penilaian terhadap kinerja presiden dan wakil presiden hanya mencapai kisaran 6 dari skala 1-10," ujar Peneliti LP3ES Erwan Halil saat merilis hasil survei bertajuk Survei Pendapat Masyarakat Pelembagaan Partai Politik dan Isu-Isu Aktual Menuju 2024, Rabu .

Secara umum penilaian terhadap kinerja lembaga pemerintahan juga tidak jauh berbeda. Bahkan kinerja lembaga politik seperti partai politik mencapai 53,3%, DPR 55,2%, DPRD 59,5% berada pada penilaian rendah atau kurang memuaskan dari masyarakat.

Survei LP3ES dilakukan di 34 Kota di Indonesia. Jumlah sampel 1.200 responden, terbagi secara proporsional berdasarkan jumlah pemilih yang tercatat pada Pemilu 2019. Sampel ditentukan dengan acak bertingkat . Margin of error: +/- 2,8% pada tingkat kepercayaan 95%. Pengumpulan data dilakukan pada 8-15 April 2021, melalui wawancara tatap muka menggunakan kuesioner terstruktur.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Surpei dmn nih anjeeeenk bangeet hahah

Matamu suwek

Tujuan survey seperti ini hanya satu, yaitu untuk menutupi fakta yang sesungguhnya

Ngeri sih ini

Kinerja Pemerintah terkait: Ekonomi ❌ Covid19 ❌ Keamanan ❌ Solusi : Survey ✅

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Survei LP3ES Sebut 63% Masyarakat Puas Kinerja Jokowi-Ma'rufPeneliti LP3ES, Erwan Halil merincikan responden yang menyatakan sangat puas terhadap kinerja Pemerintahan Jokowi-Ma'ruf sebesar 10,3% dan menyatakan puas sebesar... Boleh saya ketawa? Hahahahhahahhahaahahahaha 37% masuk kategori ga puas dunk.. Mayan serem sihhhh minimal tidurnya banyak yg ga nyenyak krn ini periode kedua jadi 37% itu ga kecil” amat 😁 Kok enggak sekalian 99,9999 %
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Survei LP3ES: Level Kepuasan Masyarakat Akan Kerja Jokowi - Ma'ruf di Angka 6Hasil sigi Lembaga Penelitian Pendidikan Penerangan Ekonomi dan Sosial (LP3ES) menunjukkan sebagian besar masyarakat atau 63,1 persen cenderung puas dengan kinerja Presiden Jokowi - Ma'ruf Amin. TempoNasional Prediksi saya 6/100 Sulit dipercaya😪😪😪😪😪😪 Ini survei dilakukan menjelang buka puasa kayanya 😂
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Unggul di Survei LP3ES, Prabowo Diminta Internal Gerindra Maju Capres 2024Sekretaris Jenderal Partai Gerindra Ahmad Muzani mengatakan internal partai mengharapkan Ketua Umum Prabowo Subianto bersedia maju sebagai calon presiden pada pemilu 2024. TempoNasional PutraWadapi Yg muda masih banyak,pak timbul rest aja Prabowo vs Anies 2024 seru nih abadi😊
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Elektabilitas Gerindra Disalip Demokrat di Survei LP3ES, Muzani Penasaran'Tidak apa-apa, itu kan biasa di survei, terus menerus mengalami situasi naik-turun seperti itu. Bahkan jadi sesuatu yang biasa,' kata Sekjen DPP Partai Gerindra Ahmad Muzani. TempoNasional
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Survei LP3ES: Prabowo Masih Capres Terkuat di Pilpres 2024 : Okezone NasionalPrabowo Subianto masih memuncaki urutan pertama preferensi politik masyarakat sebagai Calon Presiden - Nasional - Okezone Nasional PD sih boleh.... tapi pengikutnya udah kecewa, ngga bakal milih Prabowo 😁😁😁
Sumber: okezonenews - 🏆 41. / 51 Baca lebih lajut »