Survei BI: Penjualan Sandang Turun Paling Dalam saat Pandemi

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Penurunan terdalam terjadi pada kelompok Barang Lainnya, khususnya subkelompok sandang, yang diprakirakan turun -67,3%, lebih dalam dari -60,5% (yoy) pada Maret 2020.

PENJUALAN eceran diprediksi Bank Indonesia melalui surveinya akan terus mengalami penurunan. Menurut Kepala Departemen Komunikasi Onny Widjanarko hal ini tercermin dari Indeks Penjualan Riil Maret 2020. "IPR Maret 2020 turun -4,5% atau lebih dalam dibandingkan -0,8% pada Februari 2020," kat Onny dalam keterangan pers, Selasa .

Ia menambahkan, penurunan tersebut bersumber dari kontraksi penjualan pada hampir seluruh kelompok komoditas yang dipantau. Penjualan yang tidak mengalami kontraksi, katanya, ialah kelompok Makanan, Minuman dan Tembakau yang tetap solid. "Penurunan penjualan eceran terdalam terjadi pada kelompok Barang Lainnya, khususnya subkelompok Sandang," lanjut Onny.

Penjualan eceran pada April 2020 diprakirakan semakin terkontraksi. Hal ini tercermin dari prakiraan pertumbuhan IPR April 2020 sebesar -11,8%, disebabkan penurunan yang terjadi pada seluruh kelompok komoditas yang disurvei. Hasil survei pun mengindikasikan tekanan harga di tingkat pedagang eceran akan mengalami penurunan pada 3 dan 6 bulan mendatang atau pada Juni dan September 2020.

"Penurunan tekanan harga tercermin dari Indeks Ekspektasi Harga Umum 3 dan 6 bulan yang akan datang masing-masing sebesar 160,7 dan 153,0 lebih rendah dibandingkan 173,0 pada Mei 2020 dan 153,7 pada Agustus 2020 seiring dengan prakiraan penurunan permintaan," pungkasnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Survei BI Proyeksi Penjualan Eceran April Semakin TertekanBI memproyeksi penjualan eceran pada April semakin tertekan, terutama karena penjualan sandang atau pakaian yang negatif 67,3 persen.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Survei Nasdem: BLT Solusi Ekonomi Akibat Pandemi Corona Covid-19Survei dilakukan oleh DPP Partai Nasdem melalui Bidang Pemilih Pemula dan Milenial. Solusi tendesi politik aja ini mah 😡 Sudah mulai bergulir... surva surve surva surve
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Survei: Mayoritas Warga Sebut Pemerintah Lamban Atasi CoronaSebanyak 45 persen dari 1.053 responden menilai pemerintah lamban mengatasi virus corona. Sementara 25,4 persen menganggap pemerintah cepat menangani corona. Memang lamban. Bahkan ngeledek dan bercanda. Pemerintahnya lamban, netijennya doyan ngebacot, warganya masih bandel. Sebuah perpaduan maut menuju kehancuran. Bercandaan jg
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Survei: Ekonomi Warga Cuma Bisa Tahan Dua Bulan Lawan CoronaSurvei CESPELS mencatat hampir 70 persen responden mengaku akan kehabisan tabungan dalam tempo dua bulan di tengah pandemi corona. 2 bulan masih mending, ada yang cuma 2 hari. Kayak saya, pengangguran, udah gak ada pemasukan, mau makan indomie mentah aja susah 😑 Masyarakat kecil kaya kita mah satu hari aja sudah kelaparan... koreh korek cok Kls bawah sdh teriak dr bln april, akhir mei awal juni kls menengah akan berteriak kencang. apa yg akan terjadi dgn negeriku tercinta ini nanti.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

BI dan Bank Tutup Layanan pada 21-25 Mei 2020Bank Indonesia menutup layanan operasional mulai 21-25 Mei 2020 dalam rangka libur Hari Raya Idul Fitri 1441 Hijriyah. Вы делаете мою жизнь лучше
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Ini 6 Kebijakan BI Jaga Stabilitas Sistem KeuanganBank Indonesia terus memperkuat seluruh instrumen bauran kebijakan
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »