Survei: 13% Guru Honorer Dibayar Rp 500.000/Bulan!

  • 📰 detikfinance
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 4 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 63%

Gaji Guru Honorer Berita

Guru Honorer,Survei

Kondisi guru honorer dan kontrak di Indonesia ternyata memprihatinkan, masih banyak yang dibayar hanya Rp 500.000 per bulan.

Foto: Rifkianto NugrohoKondisi guru honorer dan kontrak di Indonesia ternyata memprihatinkan. Hasil survei Lembaga Riset Institute for Demographic and Poverty Studies dan GREAT Edunesia Dompet Dhuafa menemukan mayoritas penghasilan guru honorer di Indonesia ternyata berada di bawah Rp 2 juta rupiah per bulan, bahkan banyak yang berada di bawah Rp 500 ribu per bulan.

"Nominal tersebut masih di bawah Upah Minimum Kabupaten-Kota 2024 terendah Indonesia, yaitu Kabupaten Banjarnegara dengan UMK sebesar Rp 2.038.005. Ini artinya, di daerah dengan biaya hidup terendah sekalipun para guru terutama guru honorer masih harus berjuang untuk memenuhi kebutuhan hidupnya," tutur Anwar.

"Para guru mengaku memiliki utang kepada Bank/BPR sebanyak 52,6%, Keluarga atau Kerabat 19,3%, Koperasi Simpan Pinjam 13,7%, Teman atau Tetangga 8,7% dan Pinjaman Online 5,2%," kata Anwar. CEO GREAT Edunesia Dompet Dhuafa Asep Hendriana juga membenarkan temuan tersebut. Ia mengatakan lembaganya sering menemukan fakta serupa saat mendampingi para guru di lapangan.

Guru Honorer Survei

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 18. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat BertandingSebanyak 13 wakil Indonesia akan bertanding di turnamen BWF World Tour Super 500 Thailand Open 2024.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Guru Terjerat Pinjol, Kemdikbud Janjikan Kesejahteraan lewat PPPK 2024Soal guru terjerat pinjol, Kemendikbudristek janji tingkatkan kesejahteraan guru honorer lewat rekrutmen guru PPPK 2024.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Terima TPP Rp 500 Ribuan, Guru di Yogyakarta Minta Pemerintah Lebih AdilJPNN.com : Forum guru di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) masih berharap TPP diberikan secara adil.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

13 Hak dan Kewajiban Anak di Sekolah, Siswa dan Guru Perlu TahuHak dan kewajiban di sekolah perlu diketahui dan diperhatikan oleh anak-anak dan para guru. Hal ini dilakukan agar proses belajar mengajar menjadi lancar.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Survei 74 Persen Guru Honorer Dibayar Lebih Kecil dari Upah Minimum Terendah IndonesiaSebanyak 74 guru honorerkontrak memiliki penghasilan di bawah Rp2 juta per bulan bahkan 205 di antara mereka masih berpenghasilan di bawah Rp500 ribu
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Survei: 74% Guru Honorer Punya Gaji di Bawah UMK, Sampai Utang untuk HidupSurvei IDEAS melaporkan sebanyak 74 persen guru honorer mempunyai gaji di bawah UMK.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »