Sudah Dilepas Madrid, Kok Isco dan Marcelo Belum Dapat Klub Baru?

  • 📰 detiksport
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Marcelo dan Isco belum menemukan klub baru meski sudah dilepas Madrid lebih dari sebulan lalu. Kenapa mereka tak kunjung 'laku'?

Isco masih merasa bisa bermain di level tinggi, dan ia mengincar tim-tim yang tampil di kompetisi antarklub Eropa, lebih bagus lagi yang tampil di Liga Champions. Masalahnya, ia tak mau gajinya berkurang drastis dibandingkan saat di Madrid dulu.

Ia dikabarkan mendapat sekitar 10 juta Euro, dan angka tersebut hanya bisa dipenuhi klub-klub besar berdompet tebal saja. Namun faktanya, peminat Isco justru bukan dari kalangan tersebut. Sevilla tak tertarik dengannya, meski ia merupakan pemain yang disukai pelatih Julen Lopetegui. Real Betis sempat dihubungi, namun tak ada kabar lanjutan. AS Roma juga sudah dikontak, namun tak ada perkembangan konkret.Hal serupa juga dialami Marcelo. Meski ia masih merasa kuat bermain sebagai bek sayap, permintaan gajinya juga sulit dipenuhi. Lyon sempat mempertimbangkannya, namun akhirnya batal.

Masih ada Real Valladolid, AC Milan, hingga Fenerbahce yang dikaitkan dengannya. Tapi lagi-lagi tak langkah nyata untuk mewujudkannya. Balik kampung ke Brasil untuk membela Fluminense kabarnya juga dipertimbangkan Marcelo. Masih harus dinanti, ke mana dua pemain tersebut akan berlabuh. Di masa jaya, tentu tak sulit mencari peminat mereka. Namun saat ini, tampaknya harus ada kompromi yang diambil jika ingin melanjutkan karier di level tinggi.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 24. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Winger Real Madrid Rodrygo Goes Ambisi Juarai Liga Champions Tiap Tahun | Goal.com IndonesiaRodrygo pengin menang Liga Champions setiap tahun untuk terus bermain di Piala Super Eropa 😱 RealMadrid SuperCup Iya klo peserta nya persib ma persija ..bs tiap bulan juara liga champion .🤭
Sumber: GOAL_ID - 🏆 32. / 51 Baca lebih lajut »

Butuh Pelapis Benzema, Enam Pemain Ini Masuk Bidikan Real Madrid - Bola.netRaksasa La Liga Real Madrid dikabarkan telah memasukkan nama enam penyerang dalam daftar belanjanya pada musim panas 2022 ini.
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »

Balik ke Markas Bayern, Lewandowski Diteriaki Hala MadridRobert Lewandowski kembali ke Bayern Munich untuk berpamitan secara baik-baik. Di sela-sela momen kunjungan itu, Lewandowski diteriaki 'Hala Madrid'.
Sumber: detiksport - 🏆 24. / 59 Baca lebih lajut »

Dibuang MU, Top Skor Sepanjang Sejarah PSG akan Jadi Pelapis Benzema di Madrid |Republika OnlineSelama dua musim memperkuat Iblis Merah, ia telah telah mencetak 17 gol.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Rekomendasi 4 Striker Muda buat Pelapis Benzema di Real MadridReal Madrid hanya punya Karim Benzema sebagai penyerang tengah. Andai berminat, Madrid bisa rekrut salah satu dari empat striker muda ini.
Sumber: detiksport - 🏆 24. / 59 Baca lebih lajut »

Setelah 15 Tahun, Borja Mayoral Akhirnya Resmi Tinggalkan Real Madrid | Goal.com IndonesiaStriker asal Spanyol itu akhirnya resmi berpisah dengan RealMadrid secara permanen dan bakal bergabung dengan Getafe. LaLiga
Sumber: GOAL_ID - 🏆 32. / 51 Baca lebih lajut »