Sudah Dibuka Kembali, Pengelola Gunung Bromo Ungkap Aksi Pemadaman Api yang Dilakukan Siang Malam

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 79 sec. here
  • 9 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 56%
  • Publisher: 83%

Bromo Berita

Gunung Bromo,Kebakaraan,Gunung Batok

Beberapa informasi terkait kebakaran kemarin dirangkum ke dalam bentuk mini dokumenter agar kitat bisa menyaksikan aksi para Brigdalkarhut Mahameru TNBTS bersama para petugas gabungan yang terdiri dari Masyarakat Peduli Api (MPA), Masyarakat Mitra Polhut (MMP), TNI, Polri, BPD dan Muspika Sukapura dalam memadamkan api di kawasan wisata Bromo.

Kebakaran hutan dan lahan yang terjadi di Gunung Batok di kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru , Jawa Timur dilaporkan telah berhasil dipadamkan. Setelah mengalami kebakaran, kawasan Gunung Bromo kini mulai pulih.

Beberapa informasi terkait kebakaran kemarin mereka rangkum ke dalam bentuk mini dokumenter agar kitat bisa menyaksikan aksi para Brigdalkarhut Mahameru TNBTS bersama para petugas gabungan yang terdiri dari Masyarakat Peduli Api , Masyarakat Mitra Polhut , TNI, Polri, BPD dan Muspika Sukapura dalam memadamkan api tak peduli siang maupun malam.

Menurut Kepala Bagian Tata Usaha Balai Besar TNBTS Septi Eka Wardhani di Kota Malang, Jawa Timur, Minggu, 24 Juni 2024, kebakaran yang terjadi di Gunung Batok itu berhasil dipadamkan pada Sabtu malam, 22 Juni 2024 sekitar pukul 21.55 WIB. Pembasahan dan pendinginan tersebut dilakukan untuk memastikan tidak ada sisa bara api yang bisa memicu terjadinya kebakaran lain. Balai Besar TNBTS belum bisa memastikan penyebab kebakaran yang terjadi di Gunung Batok tersebut.Kebakaran Sempat MembesarPetugas masih melakukan pengumpulan bahan dan keterangan untuk memastikan penyebab kebakaran. Sebagai informasi, kebakaran di Gunung Batok dilaporkan pertama kali terjadi pada Sabtu dini hari kurang lebih pukul 03.30 WIB.

Balai Besar TNBTS menerjunkan tim gabungan untuk memadamkan dan mengendalikan kebakaran yang akhirnya bisa kembali dipadamkan. Mengutip dari Tim Surabaya Liputan6.com, 17 Juni 2024, kawasan wisata Gunung Bromo sempat ditutup total untuk aktivitas wisatawan pada periode 21--24 Juni 2024. Penutupan Sementara Kawasan BromoMenurut Septi Eka Wardhani, penutupan kawasan Gunung Bromo tersebut karena penyelenggaraan ritual Yadnya Kasada dan pemulihan ekosistem serta pembersihan kawasan.

Gunung Bromo Kebakaraan Gunung Batok Pemadaman Api TNBTS Dokumenter

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sebagian Kawasan Bromo Semeru Kering, Wisatawan Diimbau Tak Picu Titik Api Kebakaranvegetasi di sebagian kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru yang mengering itu didominasi semak dan rerumputan yang rentan terbakar meski dipicu titik api kecil
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Angin Kencang Bikin Titik Api di Lereng Gunung Batok Menuju Kawasan Gunung BromoTim gabungan membuat sekat bakar agar kobaran api di dari lereng Gunung Batok tidak merembet ke kawasan Gunung Bromo.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Savana Bromo Kembali Kebakaran, Api Belum Padam Sejak Selasa MalamKebakaran hutan dan lahan terjadi di kawasan Savana Widodaren kembali kebakaran.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Kebakaran Kembali Melanda Kawasan Bromo, Api Terlihat di Gunung BatokKawasan Gunung Bromo kembali mengalami kebakaran. Api terlihat di Gunung Batok.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Kini, 11 Kantah se-Jawa Barat Bisa Terbitkan Sertifikat ElektronikAHY menambahkan, apabila masyarakat sudah memiliki Sertifikat Tanah Elektronik artinya sudah masuk ke dalam database.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Pejabat AS: Kekerasan Senjata Api adalah Krisis Kesehatan MasyarakatKepala Korps Kesehatan Masyarakat AS Dr. Vivek Murthy mengumumkan bahwa kekerasan senjata api di AS merupakan krisis kesehatan masyarakat pada hari Selasa (25/6). Ia menyerukan pengendalian senjata api yang lebih baik, termasuk pelarangan senapan serbu. Murthy menerbitkan Imbauan Kepala Korps...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »