Strategi Kota-kota Dunia Menata Transportasi Umum yang Ramah Iklim

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 76 sec. here
  • 14 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 72%
  • Publisher: 70%

Emisi Karbon Berita

Kemacetan,Transportasi Umum,Angkutan

Kota-kota di dunia berupaya memenuhi kebutuhan transportasi warganya sekaligus memenuhi target perjanjian iklim 2015.

dan kendaraan pribadi dengan bahan bakar fosil di kota-kota besar berkontribusi besar pada polusi udara dan buruknya kualitas udara perkotaan. Utama nya akibat emisi gas buang dan

Menurut indeks TomTom 2021 yang menganalisis kemacetan lalu lintas dan emisi yang timbul di lebih dari 400 kota di dunia, banyak kota di dunia masuk kategori kota buruk dengan tingkat kemacetan parah. Lima besarnya adalah Istanbul, Moskwa, Kyiv, Bogota, dan Mumbai.Pada 2023, indeks kemacetan kota berubah. Pada 2023, lima besar kota paling macet ditempati London, Dublin, Toronto, Milan, dan Lima.

Pengelola kota-kota berupaya menyediakan dan membangun sistem transportasi umum yang lebih ramah lingkungan dan terjangkau untuk semua. Sumber penggerak transportasi umum juga berasal dari listrik atau energi terbarukan, bukan lagi transportasi dengan bahan bakar fosil.Pengelola kota Paris di Perancis, misalnya, menyetujui pembangunan angkutan umum ramah lingkungan berupa lintasan kereta gantung.

Waktu tempuh dari ujung ke ujung diperkirakan kurang dari 17 menit. Dalam pengoperasian nantinya, jarak kedatangan antarkereta diatur 30 detik sehingga sebanyak 1.600 orang bisa diangkut saat jam sibuk. Proyek kereta gantung perkotaan yang inovatif ini disebut siap merevolusi transportasi di wilayah itu.Foto yang diambil pada 24 April 2018 ini memperlihatkan para komuter berjalan di peron di Saint-Lazare, Paris, Perancis, saat terjadi pemogokan pekerja kereta.dari bahan bakar fosil pada 2050.

Pandemi Covid-19, dengan segala aturan pembatasan, pernah membuat Jakarta ada di posisi ke-46 kota termacet pada 2021. Namun pada 2023, Jakarta ada di peringkat ke-30 kota termacet di dunia.

Kemacetan Transportasi Umum Angkutan Kebijakan Taman Utama Mobilitas Tempat Parkir Transportasi Pribadi Sdgs SDG17-Kemitraan Untuk Mencapai Tujuan

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

5 Sungai yang 'Terkubur' di Bawah Kota-Kota Dunia, Ini Alasannya5 sungai berikut ini bak terkubur di bawah jalan utama kota-kota dunia karena kemajuan perkotaan. Cek daftarnya!
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Kota-kota dengan Kondisi Kurang Aman di DuniaKota-kota dengan kondisi kurang aman di dunia, termasuk di Meksiko, Venezuela, Kolombia, Afrika Selatan, Honduras, Jamaika, Brasil, Guatemala, dan Amerika Serikat. Penting untuk mengetahui kondisi keamanan kota sebelum mengunjunginya.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Festival Utsawa Dharma Gita Jawa Barat 2024 Sukses DigelarFestival diikuti 10 kontingen dari Kota Bandung Kota Cimahi Kota Bekasi Kab Bekasi Kota Bogor Kab Bogor Kota Depok Kab Karawang Kab Purwakarta dan Kota Cirebon
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Begini Strategi Awal PalmCo Pasca-Efektif KSO & Kelola Perkebunan Sawit Terluas di DuniaJPNN.com : Efektivitas KSO antara PalmCo dan SupportingCo ditandai dengan penandatanganan Berita Acara (BA) Penetapan Tanggal Efektif KSO Kebun, PKS dan PKO.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Ini Strategi Awal PalmCo Pasca Efektif KSO dan Kelola Perkebunan Sawit Terluas di DuniaKerja Sama Operasi KSO Subholding Perkebunan Nusantara antara PT Perkebunan Nusantara IV PalmCo dengan PT Perkebunan Nusantara I SupportingCo dinyatakan efektif
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Geopolitik Dunia Ancam Stabilitas Ekonomi, BRI Siapkan Strategi Ekspansi KreditBRI akan melonggarkan LPG untuk memperluas ekspansi kredit karena risiko makroekonomi sudah mulai menurun serta akan tetap memonitor NPL secara seksama.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »