Stop Polemik Enzo Zenz Allie, Kata Politikus PKS

  • 📰 temponewsroom
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ketua Komisi I DPR Abdul Kharis Almasyhari meminta masyarakat menghentikan polemik mengenai Taruna Akademi Militer Enzo Zenz Allie yang viral

TEMPO.CO, Jakarta - . Menurut kader Partai Keadilan Sejahtera ini, Kepala Staf TNI Angkatan Darat Jenderal Andika Perkasa sudah mengambil keputusan untuk mempertahankan Enzo.'Percayakan semua proses pada lembaga terkait. Untuk Taruna Akmil, percayakan pada Akmil TNI yang pasti profesional,' ujar Kharis dalam keterangan tertulis hari ini, Rabu, 14 Agustus 2019.

Enzo Zenz Allie, 18 tahun, dipersoalkan setelah beredar foto dia membawa tas ransel yang diselipi bendera hitam khas Hisbut Tahrir Indonesia . Beberapa komentar ibunya di sosial media juga dipersepsikan pro khilafah.Belakangan TNI meloloskan Enzo sebagai Taruna sebab berdasarkan kualifikasi dan analisis moderasi keberagamaan Enzo mendapat nilai 84 persen.Kharis mencontohkan jika ada seseorang yang berfoto dengan sebuah buku Marxisme apakah lantas bisa disebut orang tersebut pendukung komunisme.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 13. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Enzo Zenz Allie dan Potret remaja Hari iniEnzo Zenz Allie terancam diberhentikan dari Akmil karena kibarkan bendera Tauhid Kalau bendera tauhid yang dikibarin emg knp min? sabar bro. Judul karo britane kok ra sinkron ngene? Min..miin...
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Ryamizard Tunggu Verifikasi TNI Soal Kabar Enzo Zenz AllieRyamizard Ryacudu mengatakan akan menunggu hasil verifikasi TNI terhadap taruna Akademi Militer, Enzo Zenz Allie, yang diduga terpapar ide khilafah.
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

Ryamizard Tunggu Verifikasi TNI Soal Kabar Enzo Zenz AllieRyamizard Ryacudu mengatakan akan menunggu hasil verifikasi TNI terhadap taruna Akademi Militer, Enzo Zenz Allie, yang diduga terpapar ide khilafah. Memangnya yg punya wewenang memecat taruna akmil itu menhan ya? Nanya serius nih min Puspen_TNI
Sumber: temponewsroom - 🏆 13. / 63 Baca lebih lajut »

TNI AD Pertahankan Taruna Akmil Enzo Zenz AllieNama Enzo belakangan ini menjadi perhatian publik lantaran pemuda keturunan Indonesia-Prancis itu ramai dibicarakan setelah jejak digitalnya muncul.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

TNI Pertahankan Calon Taruna Akmil Enzo Zenz AllieTNI pun cukup yakin dengan hasil tes yang kemudian meloloskan 364 orang, termasuk Enzo Zenz Allie. andai bendera yg dibawanya bendera PKI apakah akan dipertahankan juga, serius nanya jgn baper ?!?
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

KSAD Ungkap Nilai Skor Moderasi Beragama Enzo Zenz AllieKepala Staf TNI Angkatan Darat mengungkap hasil tes moderasi beragama terhadap Enzo Zenz Allie Jika sdh layak dan lulus sesuai ketentuan yg berlaku di TNI, sdh menjadi hak ybs sebagai rakyat/WNI utk ikut jenjang berikutnya ke sekolah taruna TNI. jgn digagalkan krn hanya opini ataupun tdk suka, sehingga menggugurkan haknya, hal ini melanggar HAM.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »