Sri Mulyani targetkan angka kemiskinan turun di level 7,5-8,5 persen

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Sri Mulyani targetkan angka kemiskinan turun di level 7,5-8,5 persen pada tahun depan seiring pengelolaan fiskal yang sehat. 'Ini akan terwujud seiring adanya transformasi ekonomi dan perbaikan kesejahteraan rakyat,” katanya.

Menteri Keuangan Sri Mulyani menyampaikan laporannya saat Rapat Paripurna ke-22 DPR masa persidangan V tahun sidang 2021-2022 di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Jumat . Rapat paripurna tersebut berisi agenda tunggal yaitu mendengarkan penyampaian pemerintah tentang Kerangka Ekonomi Makro dan Pokok-pokok Kebijakan Fiskal RAPBN Tahun Anggaran 2023. ANTARA FOTO/Fauzan/wsj.

Selain itu Sri Mulyani juga menargetkan tingkat pengangguran terbuka pada tahun depan dapat ditekan dalam kisaran 5,3 persen hingga 6 persen, rasio gini sekitar 0,375 hingga 0,378 serta Indeks Pembangunan Manusia sekitar 73,31 hingga 73,49. Target ini sejalan dengan tema kebijakan fiskal 2023 yang difokuskan pada Peningkatan Produktivitas untuk Transformasi Ekonomi yang Inklusif dan Berkelanjutan yang juga selaras dengan tema Rencana Kerja Pemerintah Tahun 2023.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sri Mulyani: Defisit APBN 2022 diturunkan jadi 4,5 persen PDBMenteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani mengatakan defisit Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2022 akan diturunkan menjadi 4,5 persen terhadap produk ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Sri Mulyani Siap Naikkan Tarif Listrik Orang Kaya | Ekonomi - Bisnis.comSri Mulyani menegaskan bahwa kenaikan tarif listrik segmen 3.000 VA ke atas dapat menjaga keadilan dan berbagi beban.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Deretan Hal Ini Bisa Ganggu Pemulihan Ekonomi RI, Sri Mulyani Was-wasMenkeu Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan, kekhawatiran apa saja soal kondisi global yang bisa mengganggu momentum pemulihan ekonomi. Menteri Keuangan (Menkeu)...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Sri Mulyani Usul Tambahan Dana Bansos Rp 18,6 TriliunSri Mulyani berencana menambah anggaran bantuan sosial sebesar Rp 18,6 triliun. Sehingga anggaran untuk perlindungan sosial dalam APBN menjadi Rp 431,5 triliun.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Temui DPR, Sri Mulyani Minta Tambahan Anggaran Subsidi BBM dan ListrikMenteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati meminta DPR untuk menambah alokasi anggaran APBN untuk pos anggaran subsidi BBM, LPG, dan listrik.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Sri Mulyani Ancang-ancang Naikkan Listrik untuk Orang Kaya!Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati berencana menaikkan tarif listrik untuk orang kaya.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »