Spanduk Warga Tolak Pemudik Tanpa Hasil Swab Antigen Covid-19 Tersebar di Tangsel

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Spanduk warga tolak pemudik yang balik tanpa hasil swab antigen Covid-19 terpasang di sejumlah daerah Tangerang Selatan, Sabtu (15/5), simak selengkapnya. SwabTest

jpnn.com, TANGERANG SELATAN - Spanduk warga tolak pemudik yang balik tanpa hasil swab antigen Covid-19 terpasang di sejumlah wilayah Tangerang Selatan, Sabtu . Kapolres Tangerang Selatan AKBP Iman Imanuddin mengatakan spanduk penolakan itu hampir ada di tiap wilayah di Tangerang Selatan. "Mereka minta warga yang datang harus isolasi dulu," kata Iman saat dikonfirmasi.

Iman mengimbau warga Tangerang Selatan yang balik usai mudik agar melakukan swab antigen Covid-19 sebelum tiba di rumah masing-masing. "Dan melakukan isolasi mandiri sehingga tidak menularkan Covid-19 maupun penyakit lainnya," ujar Iman.Baca Juga: Polres Tangerang Selatan pun menyediakan layanan swab antigen Covid-19 gratis bagi pemudik yang belum melakukan tes tersebut. "Jadi nanti swab antigen akan dibagi ke polsek-polsek.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama