Solskjaer Samakan Situasi MU dengan Musim Pertama Klopp

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 57 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menjamu Liverpool besok, MU diterpa masalah banyaknya pemain yang cedera.

REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Manchester United dipusingkan dengan badai cedera dalam beberapa pekan ini. Bahkan, Luke Shaw dan Anthony Martial sudah dua bulan absen. Baca Juga Sementara, David de Gea dan Paul Pogba sudah dipastikan absen lawan Liverpool, Ahad . Namun, Ole Gunnar Solskjaer menilai, situasi itu bukan hanya dialaminya. Menurutnya, manajer Liverpool, Juergen Klopp pernah mengalami hal serupa di musim pertamanya di Anfield pada 2015.

Maksud Solskjaer mengungkapkan hal tersebut adalah, pemainnya butuh waktu untuk bisa bekerja dalam tekanan tinggi. ''Saya ingat saat Juergen datang ke Liverpool, jika kita bandingkan, dia juga memiliki beberapa pemain cedera di awal,'' ungkap Solskjaer, dikutip dari laman resmi klub, Sabtu . Alasannya, lanjut Ole, Klopp membebankan pemainnya dengan pekerjaan yang berat dan intensitas tinggi. Namun, justru itu berdampak pada performa skuatnya saat ini. Di mana Klopp bisa memainkan pemain yang sama setiap pekan. Sementara, Solskjaer merasa pemain MU belum mendapatkan ketahanan dan mental saat ini.

''Kami telah bekerja keras pada ketahanan fisik. Tapi itu bagian dari proses. Kami akan sampai ke sana ,'' kata dia. Apalagi, pertemuan dengan the Reds Ahad nanti menjadi pembuktian para pemain United sudah sejauh mana level mereka. Solksjaer, John O'Shea, Rio Ferdinand, dan Diego Forlan adalah sosok yang terkenal dengan gol-gol mereka saat berjumpa dengan klub asal Merseyside tersebut. Oleh karena itu, Solskjaer berharap skuatnya saat ini mengikuti jejak para seniornya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Solskjaer Akui MU Butuh Pemain BerpengalamanManajemen United telah menyiapkan dana segar untuk bisa mendatangkan pemain.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Solskjaer: Latih MU Bukan Pekerjaan yang Terlalu Besar untuk SayaOle Gunnar Solskjaer kesulitan membangkitkan Manchester United. Tidak sedikit yang menganggap Solskjaer sesungguhnya belum siap untuk melatih MU. SMahendraa Apalagi melatih blitar united A kebanggaan warga gianyar bali Preetzz 😶😑
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Greenwood Teken Perpanjangan Kontrak dengan MUPemain timnas Inggris U-21 itu kini terikat kontrak dengan Setan Merah hingga 2023 dengan opsi perpanjangan kontrak satu tahun lagi.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

MU vs Liverpool, Lebih dari Sekadar Adu GengsiMU sedang kehilangan taring untuk bersaing di Liga Inggris
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

MU Pertimbangkan Boyong Emre CanManchester United dikabarkan berminat memboyong Can dari Juventus.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Teruntuk MU, Cara Mengalahkan Liverpool Itu Masih AdaManchester United tak diunggulkan saat menghadapi Liverpool. Tapi, mereka dipercaya masih bisa meraup tiga poin jika mampu memanfaatkan momen-momen tertentu. Pede bet gblk Butuh hoki gede untuk ngalahin liverpool
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »