Soal Reshuffle, Moeldoko Anggap Jokowi Gunakan Strategi Militer

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Di dunia militer, seorang pemimpin atau panglima akan melakukan upaya taktis dalam menghadapi situasi krisis.

“Memang Presiden katakan akan ambil risiko, reputasi politik akan saya pertaruhkan. Maknanya Presiden ambil langkah contoh untuk bawahan. Dalam dunia militer, dalam hadapi situasi kritis ada tiga langkah panglima dan komandan,” terang Moeldoko.

Langkah pertama, lanjutnya, kehadiran komandan di tengah-tengah daerah yang mengalami krisis. Hal itu sudah dilakukan Jokowi saat datang ke Kota Surabaya, yang masih masuk dalam zona merah“Pertama kehadiran komandan, kita lihat presiden datang ke Surabaya yang masih merah. Beliau datang. Itu ciri-ciri panglima selalu hadir di situasi kritis,” jelas Moeldoko.

Langkah kedua, mengerahkan senjata bantuan. Langkah ini juga dilakukan Jokowi dengan mengerahkan bantuan sosial baik berupa paket sembako maupun uang tunai kepada masyarakat yang mengalami dampak dari pandemiLangkah ketiga, adalah pengerahan kekuatan cadangan. Moeldoko mengatakan, kekuatan cadangan ini baru akan dikerahkan di saat terakhir. Namun ia tak menjelaskan lebih lanjut kekuatan cadangan yang dimaksud.

"Kerahkan kekuatan cadangan ini saat-saat terakhir, karana ketika situasi cadangan dikeluarkan, maka situasi mulai sangat jelek. Jangan sampai gunakan ini," tegas Moeldoko.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Apa ada strategi militer di mulai marah-marah dan ngancam dulu?

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ditanya Soal Reshuffle, Moeldoko: Presiden Katakan Akan Ambil RisikoKepala Staf Presiden (KSP), Moeldoko mengatakan bahwa Presiden Jokowi siap mengambil risiko apapun dalam upaya menghadapi...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Semprot Menteri Soal Kinerja, Jokowi Ancam Bubarkan Lembaga Sampai ReshufflePresiden Joko Widodo (Jokowi) tampak jengkel dengan kinerja para menteri dalam penanganan krisis pandemi COVID-19. Presiden... Perkembangan restrukturisasi birokrasi ? Semesteran.
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Kecewa Kinerja Menterinya Biasa-biasa Saja, Jokowi Singgung Soal Reshuffle dan Pembubaran Lembaga - Tribunnews.comPresiden Jokowi mengaku siap untuk mempertaruhkan reputasi politiknya demi keberlangsungan ekonomi yang lebih baik. Wkwkwkwkwk Kalau Memang berani pecat tu LBP Marah niyeee? Apa akibat byk yg cuci tangan, apa emak Ega cemberut, petugas patainya mingkem?
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

PPP soal Isu Reshuffle: Agar Menteri Lebih Peka Covid-19PPP menilai isu reshuffle dari Jokowi dimaksudkan untuk memacu kerja para menteri terkait Covid-19 dan penanganan dampak ekonominya. Eh asrul ngapain ? 🙊 Mulai partai2 pd berkoar, sendirinya pd kemana
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

PDIP soal Reshuffle Kabinet: Ada Beberapa Pihak Cari AmanPDIP menyebut alasan Jokowi mengevaluasi para menteri terkait penanganan corona karena ada beberapa pihak yang bermain aman, minim terobosan. Yg di reshuffle yg mengganggu kepentingan taipan
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »