Soal Potensi Tsunami 20 Meter: Kapan, di Mana, Hoax atau Fakta?

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kajian potensi tsunami 20 meter janganlah membuat kalian panik. Berikut detiktravel sajikan data lengkap mengenai kapan, di mana, dan hoax atau fakta serta mitigasi dari kabar tersebut! tsunami

BMKG menjelaskan, riset peluang tsunami 20 meter di Pantai Selatan Jawa akibat gempa bumi megathrust telah dilakukan sejak beberapa tahun lalu. Riset menggunakan metode, pendekatan, dan asumsi dengan hasil kurang lebih sama yaitu tsunami dengan tinggi sekitar 20 meter, yang dapat mencapai pantai dalam waktu 20 menit sejak terjadi gempa.

Studi tersebut telah dilakukan Widjo Kongko , Ron Harris , serta ITB bersama BMKG, BIG, dan KKP pada 2020. Riset dilakukan S Widiyantoro, dkk, yang dipublikasikan di jurnal Nature dengan judul Implications for megathrust earthquakes and tsunamis from seismic gaps south of Java Indonesia. Riset menegaskan potensi tsunami 20 meter bukan hoax, namun hasil riset tak perlu disikapi dengan rasa takut dan khawatir.

Dengan kurun waktu yang tidak jelas soal kapan tsunami 20 meter bisa terjadi, masyarakat dan pemerintah diharapkan membangun sistem mitigasi yang tepat. Salah satunya adalah sistem peringatan dini sehingga masyarakat bisa segera melakukan evakuasi jika ada kemungkinan gempa dan tsunami. Masyarakat yang teredukasi juga diharapkan mengikuti informasi yang benar bukan hoax yang bisa menimbulkan rasa cemas dan panik.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Hoax Aamiin

Pemusnahan massal Nkri dan penyembah Setan Sudah dimulai yah wkwkwkw wkwkwkw

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

LIPI Angkat Suara Soal Temuan Potensi Tsunami 20 Meter di IndonesiaRiset mengenai potensi tsunami sebesar 20 meter yang mengancam Pulau Jawa diperkuat oleh Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Soal Potensi Tsunami 20 M, BPBD DIY: Besok Simulasi Maksimalkan 'Golden Time'BPBD DIY merespons informasi soal potensi tsunami 20 meter di selatan Jawa. Rencananya, BPBD DIY dan sejumlah pihak terkait besok akan menggelar simulasi terkait upaya memaksimalkan efektivitas 'golden time' peringatan dini tsunami. DIY Tsunami BerGELORA waii Bosque semua yg baik tolong bantuanya subcribe like channel youtube saya,,, hitung2 pahala kebaikan 😇🙏 mohon ya dukunganya terimakasih Buat Biaya Orang tua gan yg udh gak sanggup kerja ,,, Mohon dukunganya,,, Semoga gak seperti yang di beritakan ... tapi tetap waspada...
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Potensi Tsunami 20 Meter, EWS Tsunami Gunungkidul RusakAdapun EWS tsunami terdapat 8 alat yang terpasang di kawasan pantai, 7 rusak karena Badai Cempaka 2017 lalu.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Potensi Tsunami 20 Meter Bukan Prediksi, Pakar UGM Jelaskan BedanyaPakar Geologi UGM Dr Gayatri Indah Marliyani menyampaikan kajian penelitian soal potensi tsunami besar di selatan Jawa bukan prediksi. Begini penjelasannya: Tsunami
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

3 Saran Mitigasi ke Pemda Garut, Atasi Potensi Tsunami 20 Meter di Selatan JawaSalah satu mitigasi yang bisa dilakukan Pemda Garut yakni identifikasi rencana tempat evakuasi. Titik evakuasi 2 km dari garis pantai, 4 kmr dan 7 km.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Persiapan Banten Hadapi Potensi Tsunami 20 Meter di Selatan JawaPotensi tsunami di wilayah Banten Selatan bisa saja terjadi karena terdapat megathrust. namun upaya mitigasi terus dilakukan. Tadi nyimak Sapa indonesia malam, mengenai ini Min, ini tolong jgn 'banding' kan Institut Teknologi Bandung. Kasian peneliti sm kampusnya Min 🙏🏻 Gw yg bukan di pesisir aja berpotensi kena klo 20 meter mah🙃
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »