Soal Koalisi Indonesia Bersatu, Hasto PDIP: Pilpres 2024 Masih Jauh

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto merespons kehadiran Koalisi Indonesia Bersatu--nama koalisi bentukan Partai Golkar, PPP, dan PAN. TempoNasional

TEMPO.CO, Jakarta - Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto merespons kehadiran Koalisi Indonesia Bersatu--nama koalisi bentukan Partai Golkar, PPP, dan PAN.Menurut Hasto, koalisi tersebut terlalu dini dibentuk, sementara Pemilihan Presiden atau Pilpres 2024 masih jauh.'Jangan membawa kontestasi terlalu awal, yang kemudian membuang energi kita,' ujar Hasto di Lapangan Banteng, Jakarta Pusat, Jumat, 20 Mei 2022.

Pembentukan Koalisi Indonesia Bersatu diumumkan usai pertemuan tiga ketua umum partai di Rumah Heritage Jakarta, Kamis, 12 Mei 2022.Sekretaris Jenderal Partai Amanat Nasional Eddy Soeparno menyebut bahwa Koalisi Indonesia Bersatu dibentuk dengan komitmen bersama membangun sebuah budaya budaya politik baru, dimana kerjasama partai-partai politik dibangun jauh-jauh hari sebelum Pemilu 2024. Tujuannya, agar melahirkan sebuah gagasan dan konsep yang jelas untuk mengawal pemerintahan baru pada 2024.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

KoalisiParteNgorup

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Airlangga Optimistis Koalisi Indonesia Bersatu Menang di Pilpres 2024Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto optimistis Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) menjadi pemenang di Pilpres 2024. Diketahui, KIB terdiri dari Partai Golkar,...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Airlangga Optimistis Koalisi Indonesia Bersatu Menang PemiluKetua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto optimistis Koalisi Indonesia Bersatu akan memenangkan Pemilu 2024.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Analisa Pengamat: Koalisi Indonesia Bersatu Ingin Mengunci Partai Lain di Pemilu 2024Tiga partai politik (parpol) yang bergabung dalam koalisi Indonesia Bersatu dinilai ingin mengunci partai lain di Pemilu 2024. kunci apaan, wong kalo ggak ada yang milih partenya, pasti mereka sendiri jadi cangkang telur. Yang benner aja bur bur.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Menakar Peluang Koalisi PDIP-Gerindra, Duet Prabowo-Puan Bakal Terwujud?Direktur Parameter Politik Indonesia Adi Prayitno menilai koalisi PDIP dan Gerindra di 2024 hampir pasti akan terjadi. Bagaimana peluangnya? Minim peluangnya, semoga tidak menjadi apa2 Sudah tidak ada nilai jualnya Asal bukan PP prabowo puan, pdip gerindta ok lah
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Soal Koalisi Indonesia Bersatu, Wasekjen Nasdem: Bagian dari Dinamika Politik yang Belum FinalNasdem menilai bergabungnya PPP, PAN, dan Partai Golkar dalam koalisi Indonesia Bersatu belum merupakan sesuatu yang final.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Golkar Sebut Koalisi Indonesia Bersatu Masih Terbuka untuk Partai LainKetua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto menyebut, Koalisi Indonesia Bersatu terbuka dengan partai lain untuk bergabung.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »