Soal Kecelakaan Bus di Subang, Kakorlantas Polri: Tidak Ada Jejak Rem

  • 📰 tribunnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 51%
  • Publisher: 51%

Kecelakaan Maut Di Subang Berita

Kecelakaan Bus Di Ciater Subang,Kecelakaan,Subang

Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri Irjen Pol Aan Suhanan menyebut tak ditemukan jejak rem di lokasi kecelakaan bus di Subang, Jawa Barat.

Kepala Korps Lalu Lintas Polri Irjen Pol Aan Suhanan menyebut tak ditemukan jejak rem di lokasi kecelakaan bus di Subang , Jawa Barat.

Bus pariwisata dengan nomor polisi AD 7524 OG ini terguling diduga akibat rem blong. Kepala Korps Lalu Lintas Polri Irjen Pol Aan Suhanan menyebut tak ditemukan jejak rem di lokasi kecelakaan bus di Subang, Jawa Barat. "Yang ada itu bekas ban, satu bagian, diduga itu ban kanan, ada beberapa meter di situ.

"Ini tidak ada jejak rem sama sekali. Artinya, ini perlu kami selidiki, ya. Kenapa tidak ada jejak rem, apakah remnya tidak berfungsi atau pengemudi panik dan sebagainya," sambungnya. Setelah olah TKP di lokasi kejadian, kepolisian bakal melakukan pemeriksaan dari kerusakan kendaraan, baik bus maupun mobil warga yang ditabrak kendaraan tersebut.

"Setelah olah TKP di sini, kami akan olah TKP dari kerusakan kendaraan, baik itu kendaraan Daihatsu Feroza maupun kendaraan bus," ucapnya."Kami libatkan ahli untuk memeriksa teknis kendaraan, apakah fungsi pengereman berfungsi atau fungsi-fungsi yang lain, itu akan diperiksa oleh ahli.

Kecelakaan Bus Di Ciater Subang Kecelakaan Subang Aan Suhanan Kecelakaan Maut SMK Lingga Kencana Depok Jawa & Bali Regional

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 37. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kakorlantas Polri Buka Suara Soal Kasus Pengemudi Fortuner Diduga Gunakan Pelat Dinas TNI PalsuAan menjelaskan bahwa pengemudi Fortuner tersebut terancam pasal pidana jika nantinya terbukti memalsukan pelat dinas milik TNI.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Cek Lokasi TKP Kecelakaan Bus Maut di Subang, Kakorlantas Tak Temukan Jejak RemAan mengatakan, dari tempat kejadian perkara (TKP) kecelakaan tidak ditemukan jejak rem pada bus pariwisata.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Antisipasi Lelah Berkendara, Kakorlantas Polri Imbau PO Bus Sediakan Sopir CadanganKorlantas Polri meminta perusahaan otobus dan penyedia jasa angkutan umum bisa menyediakan sopir cadangan untuk meningkatkan keselamatan.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Kakorlantas Polri ingatkan pemilir jaga stamina dan cek kendaraanKakorlantas Polri irjen Pol. Aan Suhanan mengingatkan pemilir pada arus balik Lebaran 2024 untuk menjaga staminanya dan mengecek kendaraan yang akan dipakai ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Hentikan One Way Arus Balik Lebaran 2024 Selasa Pagi, Kakorlantas Polri: Lalin Normal Dua Arah!Penghentian rekayasa lalu lintas satu arah ini karena arus lalu lintas di ruas Tol Transjawa menuju Jakarta dalam kondisi normal.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Kakorlantas Polri Lepas 2.446 Personel Pengamanan KTT WWF di Bali Hari IniKTT WWF di Bali akan menjadi ajang terbesar di Indonesia tahun 2024.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »