Sinergi pemerintah, TNI/Polri wujudkan kekebalan kelompok di Aceh

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 62 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Vaksinasi bukanlah sekadar masalah kesehatan pribadi saja, melainkan adalah sebuah upaya untuk mencegah penularan dan membentuk "herd immunity" atau ...

Gubernur Aceh Nova Iriansyah bersama unsur Forkopimda Aceh meninjau pelaksanaan vaksinasi merdeka di Masjid Raya Baiturrahman Banda Aceh

Karena itu, vaksinasi merupakan tanggung jawab bersama sehingga semua pihak di Tanah Air, termasuk di " Tanah Rencong" mesti bergerak bersama untuk membentuk herd immunity agar bisa hidup normal kembali akibat pandemi COVID-19. Vaksinasi tersebut merupakan kerja sama dengan vaksinator dari Pemerintah Aceh, vaksinator dari Rumah Sakit Kodam Iskandar Muda dan Rumah Sakit Bhayangkara Polda Aceh.

“Salah satu upaya kita saat ini adalah dengan metode dari pintu ke pintu guna meningkatkan cakupan vaksinasi,” kata Kapolres Aceh Jaya AKBP. Harlan Amir, melalui Kabag Ops Kompol Asyari Hendri di Calang. "Jika ada masyarakat yang ingin divaksin maka kami siap ke tempat di seluruh Aceh Jaya untuk melakukan vaksinasi bagi masyarakat, dam minimal adalah 10 orang," katanya.Sedangkan pihak TNI melalui Komando Daerah Militer Iskandar Muda menyatakan juga terus mengawal percepatan program serbuan vaksinasi vaksin COVID-19 yang gencar dilakukan di Provinsi Aceh.

Pihaknya mengajak kepada masyarakat yang belum mendapatkan vaksin COVID-19 untuk segera mengikuti vaksinasi dan tidak perlu ragu. Apalagi, kata dia, lembaga berwenang yang terkait sudah menyatakan vaksin COVID-19 aman dan halal digunakan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polda Papua Barat Pastikan Penebalan personel di Maybrat Bukan Operasi MiliterPolda Papua Barat memastikan penebalan personel TNI-Polri di Kabupaten Maybrat bukan operasi militer.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Polda Papua Barat Bantah Isu Operasi Militer di MaybratPolda Papua Barat membantah isu penambahan personel TNI-Polri di Kabupaten Maybrat bertujuan operasi militer.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Distribusi Vaksin Lancar, Kekebalan Kelompok Segera Tercapai di Kota BekasiPendistribusian vaksin dari Pemerintah Pusat ke Kota Bekasi dapat berjalan dengan lancar.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Gelar Vaksinasi, Trans7 Bagikan Sembako dan STB TV DigitalVaksinasi digelar untuk mendukung upaya percepatan kekebalan kelompok atau herd immunity dalam menuntaskan pandemi covid-19. mau dong
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Malam Ini 580 Personel Gabungan Berjaga di Empat Lokasi Crowd Free NightSebanyak 580 personel gabungan dari TNI, Polri, Dishub, dan Satpol PP dikerahkan dalam pelaksanaan Crowd Free Night. Sebanyak 580 personel gabungan dari TNI, Polri,...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »