Sinergi Dua Anak Perusahaan BUMN Dorong Inklusi Keuangan di Indonesia |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 63 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Anak perusahaan PT Telkom Indonesia kerja sama dengan PT Pos Finansial Indonesia

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – PT Finnet Indonesia yang merupakan anak perusahaan PT Telkom Indonesia melakukan penandatanganan kerja sama dengan PT Pos Finansial Indonesia yang merupakan anak perusahaan PT Pos Indonesia . Kerja sama ini adalah wujud komitmen antara kedua anak perusahaan pelat merah tersebut dalam mendukung inklusi keuangan di Indonesia.

Baca Juga Sebagai platform digital dengan skema jaringan bisnis keagenan, Pospay Agen mampu mengakomodasi kebutuhan layanan jasa payment point online banking dan layanan jasa kurir logistik yang dapat diakses secara multi-screen and multi-devices, mulai dari Android smartphone, perangkat EDC, dan online website. Peran Finnet di Pospay Agen adalah menghadirkan fitur layanan Source of Fund Giropos pada payment gateway Finnet secara host-to-host.

“Keuangan digital sekarang sudah menjadi kebutuhan hidup kita sehari-hari. Sejalan dengan visi kami yaitu menjadi digital financial service company pilihan untuk mengakselerasi inklusi keuangan Indonesia, kami optimistis kerja sama Finnet dan POSFIN ini mampu memberikan ketersediaan akses pada berbagai lembaga, produk dan layanan jasa keuangan sesuai dengan kebutuhan masyarakat,” katanya.

Pospay Agen di tahun 2021 telah memiliki lebih dari 100 ribu agen yang tersebar di 34 provinsi dan telah melayani lebih dari sembilan juta pelanggan di Indonesia. Solusi yang ditawarkan di antaranya solusi pembayaran dan struktur berlaba. Pospay menawarkan keuntungan kepada agennya yang diperoleh dari skema korgen. Spesifikasi utama untuk level korgen yang pertama adalah berbadan hukum.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Melanggar Izin Lingkungan DLH Jabar Menyegel PT Sinerga Nusantara IndonesiaDinas Lingkungan Hidup (DLH) Jawa Barat menyegel aktifitas PT Sinerga Nusantara Indonesia. Penyegelan disebabkan perusahaan tersebut melanggar izin lingkungan. penyegelan
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

PT BULS Sidrap Siap Suplai Daging Sapi di Kawasan Timur Indonesia - Info Tempo - koran.tempo.coDengan sapi brahman cros/BX sebanyak 1.046 ekor, PT Berdikari United Livestock berusaha optimal menjadi pusat penggemukan sapi sekaligus penyuplai daging sapi. KoranTempo Brahman omdok jantungpiisang
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

Lowongan Kerja Staf Administrasi hingga Apoteker di PT Kimia Farma 2022, Ini SyaratnyaPT Kimia Farma Tbk membuka lowongan pekerjaan untuk posisi staf administrasi hingga apoteker yang ditempatkan di wilayah Indonesia.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Wawancara Direktur Utama PT Jasa Angkasa Semesta Tbk, Adji Gunawan - Ekonomi dan Bisnis - koran.tempo.coBanyak terpengaruh oleh pandemi Covid-19 sepanjang 2020-2021, bagaimana strategi bisnis PT Jasa Angkasa Semesta Tbk (JAS) pada tahun ini? Berikut ini petikan wawancara wartawan Koran Tempo, Ghoida Rahmah, dengan Direktur Utama PT JAS, Adji Gunawan, dalam diskusi terbatas di kawasan Jakarta Pusat, Selasa pekan lalu.
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

Pondok Seni Pangandaran Resmi Dikelola PT Jaswita |Republika OnlinePariwisata di Jawa Barat akan meningkat jika nilai-nilai budaya terus dilestarikan
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Pertahankan Karyawan Tetap Bekerja, PT WHW Beroperasi di Tengah PandemiKemunculan pandemi Covid-19 di Indonesia terjadi pada awal Maret 2020 lalu, yang kemudian membuat ekonomi Indonesia jatuh pada kuartal II tahun 2020. Banyak perusahaan runtuh tak mampu bertahan melewati masa pandemi, bahkan tidak jarang pula perusahaan yang tidak bisa membayar gaji karyawannya dan u
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »