Sindir PDIP yang Gugat KPU ke PTUN, Nusron: Silakan, Tidak Berdampak Apa-apa

  • 📰 VIVAcoid
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 9 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 47%
  • Publisher: 90%

Pdip Berita

Kpu,Sindir,Mk

PDIP minta KPU agar menunda penetapan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI terpilih.

“Pertama Bawaslu kalau pada masalah proses, yang nomer dua adalah MK kalau menyangkut masalah hasil,” jelas Nusron.

PDIP bermanuver dengan mengajukan gugatan ke PTUN. Melalui tim hukumnya, PDIP beralasan ada pelanggaran hukum yang dilakukan KPU dalam pencalonan Gibran Rakabuming sebagai cawapresnya Prabowo Subianto.Maka itu, politikus Partai Golkar ini yakin gugatan yang dilayangkan PDIP di PTUN tak akan berpengaruh terhadap legitimasi hasil pemilu. Bagi dia, manuver PDIP menggugat ke PTUN hanya untuk jaga momentum partai berlambang moncong banteng itu.

Muhaimin Iskandar alias Cak Imin mengatakan bahwa dirinya masih ingin hak angket di DPR RI tetap bisa digulirkan untuk mengetahui kelemahan keterpurukan sistem demokrasi. Sekertaris Jenderal Partai Nasdem, Hermawi Taslim, menegaskan kalau kehadiran Wakil Ketua Umum Nasdem Ahmad Ali ke rumah pribadi Prabowo Subianto dalam rangka silaturahmi

Dari Train to Busan hingga Squid Game dan The Silent Sea, peran ikonik Gong Yoo menentukan kariernya yang luar biasa dalam K-movies dan acara TV. Berikut beberapa filmnya

Kpu Sindir Mk Gugat Ptun Nusron Wahid Tkn

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 3. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PDIP Minta Tunda Penetapan Prabowo Jadi Presiden, KPU Buka SuaraKPU respons permintaan PDIP menunda penetapan Prabowo Subianto jadi presiden karena masih ada gugatan Pilpres 2024 di PTUN.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

PDIP Minta KPU Tunda Penetapan Prabowo-Gibran sebagai Presiden dan Wapres Terpilih, kenapa?Berita PDIP Minta KPU Tunda Penetapan Prabowo-Gibran sebagai Presiden dan Wapres Terpilih, kenapa? terbaru hari ini 2024-04-23 20:00:52 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

PDIP dan Ketua DPR Puan Maharani Absen saat KPU Tetapkan Prabowo-Gibran Jadi Presiden-Wapres TerpilihKomisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) melangsungkan rapat pleno penetapan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka sebagai calon presiden dan wakil terpilih 2024-2029.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

KPU Resmi Tetapkan Prabowo-Gibran Presiden-Wakil Presiden TerpilihBerita KPU Resmi Tetapkan Prabowo-Gibran Presiden-Wakil Presiden Terpilih terbaru hari ini 2024-04-24 11:35:38 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

KPU Resmi Tetapkan Prabowo dan Gibran Presiden-Wakil Presiden Terpilih 2024-2029KPU resmi menetapkan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden dan Wakil Presiden terpilih Republik Indonesia untuk periode 2024-2029.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

KPU Tetapkan Prabowo-Gibran Sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI Terpilih 2024-2029Penetapan Prabowo-Gibran sebagai pemimpin RI periode 2024-2029 dilakukan di KPU pada Rabu, 24 April 2024. Penetapan dilakukan usai putusan MK, dua hari lalu.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »