Siap-siap! Pabrik Tembaga Terbesar Dunia Rp 48 Triliun Beroperasi di RI

  • 📰 detikfinance
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menteri ESDM Arifin Tasrif melakukan kunjungan ke proyek pembangunan smelter PT Freeport Indonesia di Kawasan JIIPE, Gresik, Jawa Timur.

Kamis, 07 Mar 2024 10:29 WIB Dia mengatakan smelter tersebut siap beroperasi pada Juni 2024.

Arifin kemudian menjelaskan bahwa pembangunan pabrik pemurnian tembaga PTFI adalah bagian dari upaya mempercepat hilirisasi tambang yang dicanangkan pemerintah. Menurutnya, hilirisasi sektor pertambangan merupakan langkah penting untuk mewujudkan cita-cita Indonesia menjadi negara maju.Dalam kesempatan yang sama, Wakil Direktur PT Freeport Indonesia, Jenpino Ngabdi, mengatakan bahwa pembangunan smelter berjalan lancar dan sesuai target.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 18. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pabrik Tembaga Terbesar di Dunia Bakal Terbangun di RI, Ini PemiliknyaIndonesia akan memiliki pabrik tembaga atau smelter tembaga single line terbesar di dunia
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Mei 2024, RI Punya Pabrik Tembaga Terbesar Dunia, Ini PenampakannyaFreeport Indonesia menargetkan pabrik atau smelter konsentrat tembaga di Gresik bisa beroperasi Mei 2024
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Pabrik Tembaga Terbesar Dunia Milik RI Beroperasi Mei 2024Smelter konsentrat tembaga milik PT Freeport Indonesia dipastikan beroperasi pada Mei 2024
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Mesin Pabrik Raksasa Tembaga RI Mulai Beroperasi Juni 2024PT Freeport Indonesia (PTFI) menargetkan smelter tembaga yang berlokasi di KEK Gresik, Jawa Timur, mulai beroperasi pada Juni 2024.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Pabrik Arak Ilegal Terbesar di Malang Digerebek PolisiPolres Malang menggerebek pabrik minuman keras ilegal di Jalan Dusun Krajan, Sumberejo, Kecamatan Gedangan Kabupaten Malang. Polisi berhasil mengamankan pelaku berinisial
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Mobil Xiaomi SU7 Siap Dipasarkan, Perusahaan Pamer Pabrik Kendaraan ListrikMobil listrik Xiaomi SU7 resmi dijual pada akhir Maret mendatang.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »