Shell Eco-Marathon 2022: Tim Indonesia Borong Gelar Juara

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Rangkaian kompetisi Shell Eco-Marathon 2022 resmi berakhir Sabtu (15/10/2022). Dihelat di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat, tim-tim asal Indonesia nyaris menyapu bersih seluruh gelar juara.

Di kategori Urban Concept, Garuda UNY Eco Team dari Universitas Negeri Yogyakarta memuncaki podium Internal Combustion Engine usai menorehkan catatan terbaik 544 km/l. Sementara itu, Arjuna Team Universitas Indonesia menjadi pemenang baterai elektrik dengan capian 194 km/kWh.

Selanjutnya, Apatte Elang Perkasa Team 2 dari Universitas Brawijaya menjadi raja kategori hidrogen dengan torehan 361 km/m3. Adapun Semar Proto UGM melengkapi prestasi Tanah Air dengan merebut trofi di kategori energi baterai elektrik setelah mencatatkan result 587 km/kWh. "Ke depannya, kami akan melakukan evaluasi dan melakukan inovasi kembali supaya mobil kami dapat menempuh efisiensi yang paling maksimal, serta bisa mempertahankan juara satu ini," sambung Rayhan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Shell Eco Marathon Kembali Digelar di Sirkuit Mandalika Tahun Depan, Bakal Diikuti Lebih dari 15 Negara - Pikiran-Rakyat.comShell memastikan kompetisi bertajuk Shell Eco Marathon akan kembali digelar di Sirkuit Mandalika tahun depan.
Sumber: pikiran_rakyat - 🏆 11. / 68 Baca lebih lajut »

Alasan Sirkuit Mandalika Dipilih Jadi Tuan Rumah Shell Eco-marathon 2022Presiden Direktur dan Country Chair Shell Indonesia, Ingrid Siburian, mengungkap alasan pemilihan Sirkuit Mandalika sebagai lokasi penyelenggaraan Shell Eco-marathon. Menurutnya, sirkuit ini telah memenuhi standar keamanan dan memiliki fasilitas pendukung yang lengkap.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Tim Bumi Siliwangi IV, Debutan di Shell Eco MarathonTim Bumi Siliwangi IV baru pertama kali mengikuti kompetisi Shell Eco Marathon pada tahun ini. Simak informasi lengkapnya di artikel ini:
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Petinggi Shell Eco-marathon Apresiasi Kualitas Sirkuit MandalikaGlobal General Manager Shell Eco-marathon Norman Koch mengapresiasi kualitas Sirkuit Mandalika yang menjadi arena pertandingan Shell Eco-marathon tahun ini. Menurutnya, Sirkuit Mandalika memiliki fasilitas lengkap dan trek yang luar biasa.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Mengenal Natalia Clerin, Pembalap Wanita di Shell Eco MarathonNatalia Clerin menjadi satu-satunya pembalap wanita yang tampil di ajang Shell Eco Marathon 2022. Simak selengkapnya di sini!
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Sejarah Pembagian Kategori Lomba Mobil Irit Shell Eco-marathon 2022Kompetisi Shell Eco-marathon 2022 mempertandingkan dua kategori kendaraan, yakni Prototype dan Urban Concept.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »