Serius Bantu UMKM Kuliner Solo, ESB Beri Solusi Digital Terintegrasi

  • 📰 soloposdotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

PT Esensi Solusi Bisnis (ESB) menawarkan software terintegrasi khusus untuk bisnis kuliner sebagai solusi digital untuk membantu kalangan UMKM di Solo.

nasional. PT ESB berpartisipasi dalam Digitalisasi Nusantara Expo dan Summit 2022 di Edutorium Universitas Muhammadiyah Surakarta , Selasa .

CEO USB Restaurant Technology, Gunawan Woen, mengatakan selama ini, pelaku UMKM kuliner termasuk di Solo kesulitan melakukan efisiensi operasional dan meningkat profit atau keuntungan. Dari pengalamannya, restoran kehilangan pendapatan mulai dari 10 persen bahkan lebih akibat infesiensi tersebut.“Saya lantas berpikir untuk mencari solusi bagi para pelaku UMKM kuliner agar bisa menekan cost operasional.

Menurut Gunawan, DNES 2022 menjadi pintu masuk ekosistem teknologi software yang dibangun ESB mampu mendukung pertumbungan pelaku UMKM kuliner di Kota Solo. Komitmen tinggi ESB dibuktikan dengan berkolaborasi dengan Bank BNI dan Perumda Bidadari di kawasan Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur , akhir 2021 lalu.Di Indonesia, terdapat 64 juta pelaku UMKM namun hanya 15 juta pelaku UMKM yang telah memanfaatkan kecanggihan teknologi.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 33. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sarinah Jadi Rumah Bagi UMKM untuk Menjadi Lebih BerkelasMenurut Menkop UKM Teten Masduki, Sarinah juga dapat menjadi contoh nyata bagi pemerintah daerah untuk membangun rumah bagi UMKM.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Jelang Ramadan, Pemkot Pasuruan Gelar Pameran Produk UMKM | merdeka.comGus Ipul menyampaikan Anggaran untuk peningkatan UMKM di Provinsi Jawa Timur sekitar Rp26 triliun lebih yang akan dibagi kabupaten dan kota, termasuk Kota Pasuruan meskipun anggaran yang didapat tidak sebesar kota lain hal ini dikarenakan jumlah penduduk Kota Pasuruan yang cukup kecil.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Kelompok Usaha Ini Sulap Daun Pandan Jadi Kerajinan, UMKM Binaan BRI Semakin BerkembangPemberdayaan UMKM yang dilakukan oleh BRI kini semakin berkembang. Salah satunya usaha dari Bali yang dimotori oleh Ketua Kelompok Pandan Wangi, I Made Pasek. Pemberdayaan...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Airlangga Apresiasi Bazzar Perempuan Golkar Hidupkan UMKM Jelang RamadanJAKARTA — Puluhan UMKM ikut menyemarakkan bazar murah yang digelar DPP Partai Golkar sejak Sabtu hingga Minggu (27/3/2022). Kegiatan ini menjadi upaya Partai Golkar menyediakan kebutuhan masyarakat dengan harga yang lebih murah menjelang Bulan Suci Ramadhan.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Hidupkan UMKM, Airlangga Apresiasi Bazar Perempuan GolkarKetua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto didampingi istri Yanti Airlangga meninjau langsung gelaran Bazzar Perempuan Golkar di arel terbuka kantor DPP...
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Start-up Nasional Siap Bantu Pemerintah Dorong UMKM Go DigitalPemerintah menargetkan sebanyak 30 juta UMKM memiliki kehadiran online hingga 2023 melalui Gerakan Nasional (Gernas) Bangga Buatan Indonesia.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »