Serangan Iran ke Israel Bakal Kerek Harga Minyak, Bagaimana Dampaknya ke Indonesia?

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 71 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 49%
  • Publisher: 83%

Iran Berita

Israel,Harga Minyak,Indonesia

Direktur Eksekutif Institute for Essential Services Reform (IESR), Fabby Tumiwa menuturkan, konflik Iran-Israel jika makin meningkat dikuatirkan akan berdampak terhadap pasokan dan harga minyak dunia.

Pengamat menyebutkan, serangan Iran ke Israel berpotensi kerek harga minyak dunia yang bakal berimbas ke ekonomi.

Ia menambahkan, kalau perang terjadi bisa berdampak terhadap harga minyak dunia. Fabby menuturkan, sejumlah institusi sebutkan harga minyak dunia dapat berpotensi ke USD 100. 'Harga minyak dunia biasanya akan berdampak terhadap komoditas energi lainnya sehingga ciptakan beban kepada banyak negara yang masih tergantung kepada energi fosil,” tutur Fabby.

Tekanan Nilai Tukar RupiahFabby menambahkan, harga energi berkorelasi dengan inflasi. Kenaikan harga energi dapat mendongkrak harga bahan pokok, biaya transportasi, dan lainnya. Hal itu menurut Fabby berdampak terhadap daya beli masyarakat. “Konsumsi masyarakat akan turun sehingga ekonomi melambat. Ujujung-ujungnya ke ekonomi kalau pemerintah tidak bisa kendalikan,” kata dia.

'Masyarakat yang punya mobil masih ada yang pakai BBM subsidi. Kalau mampu beli mobil sebaiknya tidak pakai BBM subdidi. Mengubah sikap ini bisa dengan subsidi BBM yang dikurangi. Subsidi diberikan bagi yang membutuhkan. Subsidi diberikan untuk kendaraan umum,” kata dia.Harga Minyak Melemah Tipis Usai Israel Tangkis Serangan Udara IranSebelumnya diberitakan, harga minyak berjangka Amerika Serikat melemah tipis pada Minggu, 14 April 2024.

Adapun Iran meluncurkan lebih dari 300 drone dan rudal terhadap sasaran militer di Israel pada Sabtu, 13 April 2024. Presiden AS Joe Biden menggambarkan serangan itu belum pernah terjadi sebelumnya.

Israel Harga Minyak Indonesia Serangan Iran Ke Israel Minyak Dunia

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

AS Kini Kirim Kapal Induk ke Israel dan Batasi Perjalanan Staf Kedutaan Jelang Serangan Balasan IranIsrael dalam ketakutan parah mengantisipasi serangan balasan Iran pasca serangan Israel atas Konsulat Iran di Suriah
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Dampak Serangan Israel ke Konsulat Iran di Damaskus, Iran Kirim Serangan Drone ke Langit Tel AvivSerangan Iran ke Israel pada Sabtu (13/04) merupakan dampak dari serangan Israel pada konsulat Iran di Damaskus, Suriah.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Ini Biang Kerok Penyebab Iran Kirim Ratusan Drone untuk IsraelSerangan Iran ke Israel merupakan serangan balasan atas tragedi serangan konsulat jenderal di Syiria.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Anwar Ibrahim: Serangan Iran Hanya Respons atas Serangan Biadab Israel!Berita Anwar Ibrahim: Serangan Iran Hanya Respons atas Serangan Biadab Israel! terbaru hari ini 2024-04-15 04:38:31 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Iran Menyatakan Akan Membalas Serangan Israel dengan Serangan yang Lebih BesarIran mengumumkan bahwa setiap serangan Israel akan ditanggapi dengan serangan yang lebih besar. Pengawal Revolusi Iran meluncurkan drone kamikaze dan rudal balistik sebagai pembalasan atas serangan Israel.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Update Serangan Iran ke Israel: IRGC Luncurkan Gelombang Ketiga Serangan, Irak Tutup Wilayah Udarapemerintah Teheran telah meluncurkan gelombang ketiga drone ke Israel. Serangan menggunakan ratusan drone jenis Shaded 136 yang melintas di atas Irak
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »