Sepakbola Vietnam Juga Terpukul dengan Meninggalnya Alfred Riedl

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kepergian Alfred Riedl bukan cuma menjadi duka untuk sepakbola Indonesia. Sepakbola Vietnam juga merasakan hal yang sama.

Sepakbola di Vietnam saat ini memang sedang meroket di bawah arahan Park Hang-seo. Namun, jauh sebelum itu ada sosok Riedl yang percikan gairah ke sepakbola Vietnam.

Pada 2002, pria asal Austria itu kembali memimpin Timnas Vietnam, lalu tak lama kemudian pindah ke Kuwait. Pada tahun 2005, Federasi Sepak Bola Vietnam kembali memilih Riedl sebagai pelatih timnas Vietnam. "Selama hari-hari awalnya di Vietnam, kami semua adalah pemula. Itulah mengapa sebagian besar dari apa yang kami miliki hari ini adalah milik Riedl," kata mantan anak asuh Riedl, Nguyen Van Sy, yang kini melatih Nam Dinh.

Le Cong Vinh selaku mantan kapten Timnas Vietnam dan pernah merasakan sentuhan Riedl, mengaku kaget dengan kabar duka itu. Dia merasa semua karier sepakbola yang sudah dilalui adalah hasil polesan Riedl."Saya sangat terkejut. Saya tidak berpikir dia meninggal begitu cepat. Saya baru-baru ini melihatnya memberikan wawancara. Saya telah bersamanya selama sekitar empat tahun di tim Vietnam, memiliki banyak kenangan bahagia dan sedih," kata Cong Vinh.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kenangan Wolfgang Pikal: Alfred Riedl Teman dan Mentor SayaWolfgang Pikal sangat berduka dengan meninggalnya eks pelatih Timnas Indonesia Alfred Riedl. Baginya, Riedl merupakan seorang rekan sekaligus mentornya.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Alfred Riedl Meninggal Dunia, PSSI Turut Berduka CitaKetua Umum PSSI Mochammad Iriawan menyampaikan duka cita atas meninggalnya mantan pelatih Timnas Indonesia Alfred Riedl.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Alfred Riedl Meninggal Dunia, 5 Ucapan Duka Cita dari Pemain Timnas Indonesia Piala AFF 2010Pemain Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2010 menguncapkan duka cita atas meninggalnya Alfred Riedl. gutbay sir~ salam olahraga
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

PSSI: Terima Kasih Alfred RiedlPSSI turut menyampaikan rasa duka atas meninggalnya Alfred Riedl melalui akun Twitter resmi.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Kisah Alfred Riedl Pernah Dapat Donor Ginjal Fan dari VietnamMendiang Alfred Riedl merupakan sosok yang disayang penggemar sepakbola di Asia Tenggara. Dia bahkan sampai mendapatkan donor ginjal fan dari Vietnam.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Alfred Riedl, Timnas Indonesia, dan Nyaris Juara Piala AFFAlfred Riedl pernah begitu dekat dengan gelar juara Piala AFF saat menukangi Timnas Indonesia. Meskipun Riedl sering dijuluki sebagai Mr. Runner Up, tetapi saya tidak ragu menyebutnya sebagai salah satu pelatih Timnas legendaris. Kenapa? Silahkan ditonton:
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »