Sempat Viral soal ASI Diolah Jadi Bubuk, Kemenkes Angkat Bicara

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 4 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 83%

ASI Berita

Air Susu Ibu,Menyusui

Proses perubahan bentuk ASI itu membuat membuat komponen penting di dalamnya juga mengalami perubahan.

Beberapa waktu lalu sempat ramai soal Air Susu Ibu yang diolah sedemikian rupa hingga menjadi kering dan bubuk.

'ASI ini dikeringkan melalui proses pembekuan dan pengeringan. Serangkaian perubahan fisik tersebut, tentunya akan meningkatkan risiko perubahan komponen utama ASI, seperti pecahnya membran gumpalan lemak dan perubahan misel kasein, penurunan komposisi faktor bioaktif protein,” kata Direktur Gizi dan Kesehatan Ibu dan Anak Kementerian Kesehatan RI dr. Lovely Daisy.

Menyusui memberikan manfaat besar bagi ibu dan bayi, antara lain meningkatkan daya tahan tubuh bayi, melindungi pencernaan bayi, dan meningkatkan kecerdasan. ASI perah adalah ASI yang diperas, kemudian disimpan dan diberikan kepada bayi sesuai dengan kebutuhannya.

Air Susu Ibu Menyusui

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Viral ASI Diolah Jadi Bubuk, Amankah untuk Bayi?Baru-baru ini viral pembahasan soal air susu ibu (ASI) yang diolah jadi bubuk layaknya susu formula dan dikemas dalam sachet. Apakah aman untuk bayi?
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Viral ASI Bubuk Influencer Terkenal, Pakar: Payudara Ibu Jangan Pernah Dilecehkan Jadi IndustriViral ASI Bubuk, Ini Fakta ASI yang Perlu Ibu Ketahui
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Tren ASI Diolah Jadi Bubuk, Cek Dulu Manfaat dan RisikonyaSebelum ikut tren sebaiknya Anda mengetahui dulu tujuan, manfaat juga risiko penggunaannya.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Sebelum Meninggal, Jhony Iskandar sempat Mengeluh Sakit Ini, Ira: Sempat Mau Dibawa ke KlinikBerita Sebelum Meninggal, Jhony Iskandar sempat Mengeluh Sakit Ini, Ira: Sempat Mau Dibawa ke Klinik terbaru hari ini 2024-05-10 18:27:16 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Potret Terkini Little Bangkok Tanah Abang yang Sempat ViralLittle Bangkok di Pusat Grosir Metro Tanah Abang sempat viral beberapa waktu lalu. Hingga kini kawasan perbelanjaan ini masih diminati pembeli.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Sempat Viral, Hiu Paus Ramah Gorontalo Menghilang Gegara Muncul OrcaSekarang hiu paus tersebut menghilang dari perairan Botubarani, Gorontalo, menyusul munculnya dua ekor Orca atau paus pembunuh.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »