Sempat di Atas Angin, Minions Tumbang di 8 Besar Hong Kong Open 2019

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 52 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kekalahan di 8 Besar Hong Kong Open 2019 membuat Minions tertinggal head to head 2-3 dari Endo/Watanabe. Minions

Pada perempat final di Hong Kong Coliseum, Jumat sore WIB, Minions menyerah rubber game dari duet Jepang Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe 21-16, 14-21, 20-22 dalam laga berdurasi 55 menit .

Minions kalah dramatis. Setelah menang di gim pertama, tetapi kalah di gim kedua, Minions sempat di atas angin ketika memimpin 19-15 di gim ketiga.Namun, Endo/Watanabe, si ganda peringkat enam dunia itu tak patah arang. Mereka bangkit mengejar Minions dari 15-19 hingga 19-19. Endo/Wanatabe sempat tertinggal lagi 19-20, tetapi membuatnya menjadi jus dan akhirnya menang 22-20.

Endo/Watanabe mengubur mimpi Minions mencatat hat-trick juara di Hong Kong Open. Kemenangan tadi membuat skor pertemuan kedua ganda menjadi 3-2, Endo/Watanabe unggul. Ya, bahkan tiga kemenangan ganda Negeri Sakura itu diraih dalam tiga pertemuan terakhir, termasuk saat Endo/Wanatabe mengalahkan Minions 21-18, 21-3 di laga final Kejuaraan Asia, April 2019.Di semifinal Hong Kong Open 2019 besok, Endo/Watanabe akan berhadapan dengan ganda Korea Choi Solgyu/Seo Seung Jae.

Satu laga semifinal lainnya mempertemukan ganda Tiongkok Li Jun Hui/Liu Yu Chen melawan wakil Indonesia Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan alias Daddies.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Minions Tembus 16 Besar Hong Kong Open, Itu Sudah BiasaPada babak 16 Besar Hong Kong Open 2019 hari ini, Minions akan menghadapi ganda Tiongkok Huang Kai Xiang/Liu Cheng. Minions
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Main Santai, Minions Tembus 8 Besar Hong Kong Open 2019Minions akan meladeni ganda Jepang Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe di 8 Besar Hong Kong Open 2019, besok. HongKongOpen2019
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Hong Kong Open 2019: Pukul Pria India, Jojo Dapat Tiket 8 BesarJojo tembus 8 Besar Hong Kong Open 2019, dan akan berhadapan dengan pemenang duel antara Lin Dan vs Anders Antonsen. HongKongOpen2019
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Hong Kong Open 2019: Jonatan Christie dan Hafiz / Gloria Juga Tembus 8 BesarJonatan serta Hafiz / Gloria mengikuti jejak dua kompatriot yang terlebih dahulu memesan tempat di babak 8 besar Hong Kong Open 2019.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Hong Kong Open 2019: Daddies Bikin Bule Denmark Geleng Kepala di 8 BesarDaddies akan menghadapi pemenang duel Li Jun Hui/Liu Yu Chen vs Aaron Chia/Soh Wooi Yik di semifinal Hong Kong Open 2019. HongKongOpen2019
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Tidak Ada Pemain Lokal dalam Tiga Besar Pencetak Gol Liga 1Marko Simic merajai daftar pencetak gol Liga 1
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »