Sempat Betah di Zona Hijau, IHSG Ditutup Turun 0,46 Persen

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 61 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Melansir data RTI, IHSG ditutup pada level 5.052,79 atau turun 23,38 poin.

Indeks Harga Saham Gabungan ditutup di zona merah pada akhir perdagangan di Bursa Efek Indonesia Kamis .pada level 5.052,79 atau turun 23,38 poin dibanding penutupan sebelumnya pada level 5.076,17.

Sebanyak 195 saham melaju di zona hijau dan 205 saham di zona merah. Sedangkan 175 saham lainnya stagnan. Adapun nilai transaksi hingga saat ini mencapai Rp 9,1 triliun dengan volume 10,5 miliar saham.Indeks Asia bergerak fluktuatif, seperti indeks Nikkei Tokyo naik 0,47 persen, indeks Hang Seng Hong Kong naik 0,31 persen, dan indeks Shanghai Komposit naik 1,39 persen.

Sementara indeks Strait Times Singapura turun 0,47 persen dan Bursa saham Eropa sore ini juga fluktuatif, dengan penurunan indeks FTSE sebesar 0,25 persen dan kenaikan Xetra Dax 1,22 persen. Sementara top gainers sore ini antara lain saham Kimia Farma yang meroket 7,08 persen dengan harga per saham Rp 1.210. Saham Merdeka Cooper Gold juga naik 5,86 persen dengan harga per saham Rp 1.535. Kemudian, saham Barito Pasific naik 2,94 persen dengan harga per saham Rp 1.225.Adapun top losers sore ini antara lain, saham Charoen Pokhpand yang turun 4,72 persen dengan harga per saham Rp 6.050. Saham Bank BTN juga turun 1,87 persen dengan harga per saham Rp 1.315.

Sementara itu, rupiah sore ini ditutup menguat 15 poin pada level Rp 14.395 per dollar AS dibandingkan penutupan sebelumnya pada level Rp 14.410 per dollar AS.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

IHSG Dibuka di Zona Hijau, Terkerek 0,31 persenIndeks Harga Saham Gabungan atau IHSG berada di zona hijau pada pembukaan perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) Rabu, 8 Juli 2020, pagi ini. IHSG bursaefekindonesia saham hargasaham
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Sempat biru, Kabupaten Bandung-Jabar kembali masuk zona kuningGugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) COVID-19 Kabupaten Bandung menyatakan daerah itu kembali masuk ke zona kuning setelah sebelumnya dinyatakan sebagai ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

IHSG Sesi Pagi Tembus Level 5.012 Saat Bursa Asia Merayap NaikIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada awal perdagangan, Rabu (8/7/2020) dibuka kokoh pada zona hijau untuk mengiringi...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

LQ45 Melesat, IHSG Ditutup Menguat di Level 5.076 |Republika OnlineNaiknya cadangan devisa mendorong penguatan IHSG.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Sempat Turun Tajam, Jumlah Penumpang MRT Mulai Naik |Republika OnlineKendati demikian, target 100 ribu penumpang perhari itu tidak bisa dicapai.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

IHSG Melemah Tipis Seiring Kekhawatiran Naiknya Kasus Corona |Republika OnlineSecara sektoral, tujuh sektor terkoreksi dan tiga sektor naik pada penutupan IHSG.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »