Selama PSBB Transisi, 8 Kafe di Jaksel Ditutup |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Satpol PP menyatakan mayoritas kafe di Jaksel kini sudah mematuhi protokol kesehatan.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Satuan Polisi Pamong Praja Jakarta Selatan mendapati sembilan tempat usaha makan-minum atau kafe yang melanggar protokol kesehatan selama fase PSBB transisi pada 12-28 Oktober 2020. Delapan di antaranya dijatuhi sanksi penutupan selama 24 jam.

Salah satu kafe yang ditutup adalah Cafe Los Madellin yang berlokasi di Jalan AMD Manunggal V, Kelurahan Petukangan Utara. Kafe tersebut kedapatan belum melengkapi fasilitas sesuai protokol kesehatan saat dilakukan inspeksi mendadak pada Rabu malam. Selain ke Cafe Los Madellin, Satpol PP Jaksel menggelar inspeksi mendadak ke dua kafe lain di Kecamatan Pesanggrahan pada Rabu malam. Dua kafe lainnya, yakni Cafe Kampung Kopi dan sebuah pujasera yang sama-sama berlokasi di Jalan Ciledug Raya, tak dijatuhi sanksi penutupan sementara. Sebab, kedua tempat itu sudah mematuhi aturan yang ditetapkan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

Selain itu, kata dia, mayoritas kafe di Jaksel kini sudah mematuhi protokol kesehatan."Tidak ditemukan pelanggaran di 414 tempat usaha makan minum," kata dia.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BMKG Prediksi Jaksel Diguyur Hujan Disertai Petir Sore IniBMKG memprediksi terjadi hujan disertai kilat dan angin kencang di Jakarta Selatan (Jaksel). Kondisi ini diprakirakan terjadi sore hari.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Waspada, Hujan Disertai Angin Kencang Landa Jaksel Sore Jelang MalamHujan disertai kilat dan angin kencang berpotensi melanda wilayah Jakarta Selatan (Jaksel) pada Rabu (28/10/2020) sore menjelang...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Walkot Jaksel Nilai Tertinggi Seleksi Terbuka Sekda DKI |Republika OnlinePara ASN yang dinyatakan lolos tes tertulis akan mengikuti proses asesmen kompetensi.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Walkot Jaksel Raih Nilai Tertinggi Ujian Tulis Jabatan SekdaWali Kota Jakarta Selatan Marullah Matali meraih nilai tertinggi dalam sesi tes tertulis dan penulisan makalah untuk jabatan Sekretaris Daerah DKI. Wajar saja Jaksel lebih unggul daripada Jakut yah bund
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

BMKG: Potensi Hujan Disertai Angin Kencang di Jaksel-Jaktim Siang HariWarga diminta waspada dengan prediksi cuaca di sejumlah wilayah DKI Jakarta.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

BMKG: Waspadai Potensi Hujan dan Angin Kencang di Jaksel dan JaktimJakarta Pusat, Kepulauan Seribu dan Jakarta Utara cerah berawan.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »