Sebulan usai longgarkan lockdown, India jadi negara ketiga dengan kasus Covid-19 terbanyak di dunia

  • 📰 BBCIndonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 50%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Covid-19: Sebulan usai longgarkan lockdown, India jadi negara ketiga dengan kasus terbanyak di dunia

Sebelumnya, sejumlah negara bagian di wilayah India selatan dilaporkan berhasil mencegah penyebaran infeksi corona.

Tetapi para ahli merujuk pada tingkat kematian yang rendah di India - 2,4% dibandingkan dengan rata-rata global sebesar 4,7% - sebagai potensi yang baik untuk melonggarkan kebijakan lockdown. Banyak laporan tentang pasien yang ditolak di berbagai rumah sakit, dan bahkan telah menyebabkan kematian dalam beberapa kasus, di kota-kota seperti Delhi, Mumbai dan Bangalore, yang memicu kemarahan warga.

Berbagai negara bagian dan kota telah meningkatkan fasilitas pengujian dan ibu kota Delhi, misalnya, sudah sangat berfokus pada pengujian antigen baru-baru ini.Di India beberapa pasien yang diduga menderita Covid-19 ditolak dari rumah sakit

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Very sad to hear that😭.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 42. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

WHO: Dunia Catat Rekor Lonjakan Kasus Covid-19 Terbanyak dalam 24 JamDunia menyaksikan lonjakan kasus virus corona terbanyak dalam 24 jam Sabtu (4/7) yaitu 212.326, kata laporan WHO. AS, Brasil dan India mengalami kenaikan terbesar, kata laporan harian WHO itu. R
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Jubir Covid-19 Ungkap Ada 552 Kasus Baru Covid di Jawa TimurJuru Bicara Pemerintah untuk Penanganan virus Corona (Covid-19) Achmad Yurianto melaporkan penambahan kasus Covid-19 sebanyak...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

19 Provinsi dengan Penambahan Kasus Positif COVID-19 di Bawah 10 per 6 Juli 2020Ada 19 provinsi dengan penambahan kasus positif COVID-19 di bawah 10 pada 6 Juli 2020.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Kasus Harian Covid-19 di India Capai Angka TertinggiKasus COVID-19 harian di India pada Sabtu mencapai angka tertinggi. Lonjakan terjadi terjadi di wilayah barat dan selatan. India
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Kasus Baru Covid-19 di India Capai Angka TertinggiKasus covid-19 harian di India pada Sabtu (4/7) mencapai angka tertinggi, yakni sebanyak 22.000 kasus infeksi baru dan 442 kematian, dengan lonjakan terjadi di wilayah barat dan selatan di tengah kondisi hujan muson.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »