'Saya Suka Dalam Tekanan' - Luis Enrique Nikmati Tantangan Di Paris Saint-Germain | Goal.com Indonesia

  • 📰 GOAL_ID
  • ⏱ Reading Time:
  • 69 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Luis Enrique merasa suka dengan tekanan yang akan diterimanya saat PSG berlaga di Liga Champions. PSG Ligue1 UCL

Menghindari pertanyaan tentang masa depan MbappePSG telah beralih ke Luis Enrique setelah berpisah dengan Christophe Galtier. Juru taktik asal Spanyol itu berstatus pengangguran sejak meninggalkan jabatannya di tim nasional Spanyol setelah secara mengejutkan disingkirkan Maroko di babak 16 besar Piala Dunia 2022.

“Saya suka tekanan dan misi ini, luar biasa mempunyai tekanan seperti ini. Banyak tim memiliki mimpi yang sama, terkadang dengan lebih banyak pengalaman, tetapi itu tidak berarti kami tidak dapat mencapai level ini. Liga Champions adalah kompetisi kejam, bermain buruk, dan Anda tersingkir. Kami ingin mendapatkan yang terbaik dari tim. Ini tantangan. Ini substansial,” ujar Enrique kepada wartawan.

Presiden PSG Nasser Al-Khelaifi dilaporkan mengagumi sepakbola menyerang, dan mendatangkan Enrique membuat dirinya meyakini Les Parisiens tetap mempertahankan gaya permainan itu. “Gagasan saya tentang sepakbola adalah sepakbola menyerang, menyerang, yang bisa menghibur suporter, dan membuahkan hasil. Ini adalah tantangan saya. Saya berkomitmen untuk melakukan ini. Saya senang berada di sini sebagai pelatih PSG,” tambahnya.Dengan masa depan Kylian Mbappe yang masih belum pasti, Enrique ditekan dengan banyak pertanyaan terkait sang penyerang.

“Itu rahasia profesional, dan saya tidak bisa memberi Anda kabar baru apa pun, tetapi kami akan berusaha untuk memiliki skuat terbaik. Ketika saya masuk, saya tahu semuanya terbuka di dalam skuad. Beberapa hal bisa terjadi di bursa. Dia terikat kontrak, dan kami tidak tahu apa yang terjadi di belakang layar, karena banyak hal terus berubah. Kami akan memiliki skuad yang kuat, saya yakin itu,” imbuh Enrique.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 32. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Luis Enrique Jadi Pelatih Baru PSG, Dikontrak Selama Dua TahunLuis Enrique Jadi Pelatih Baru PSG, Dikontrak Selama Dua Tahun TempoBola
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Pergantian Manajer PSG: Christophe Galtier Segera Keluar, Luis Enrique Masuk - Bola.netParis Saint-Germain segera meresmikan Luis Enrique sebagai manajer anyar. Peresmiannya hanya bisa dilakukan setelah pemecatan Christophe Galtier.
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »

Merapat ke PSG, Luis Enrique Langsung Tega Sabotase Barcelona - Bolasport.comPSG telah mencapai kesepakatan kontrak penuh dengan Luis Enrique awal pekan ini. Kalau akhirnya resmi menjadi pelatih Les Parisiens, Enrique sudah meminta untuk dibelikan pemain bintang milik Barcelona. Siapa? 🧐
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

PSG Pecat Galtier dan Asistennya, Segera Umumkan Luis Enrique Sebagai Pengganti - Jawa PosTak hanya Galtier, PSG juga memecat asistennya Thierry Oleksiak dan João Sacramento dari staf kepelatihan.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Luis Enrique Resmi Jadi Pelatih Baru PSG - Bola.netPSG memutuskan untuk menunjuk Luis Enrique sebagai manajer baru mereka.
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »

Luis Enrique Resmi Jadi Pelatih Baru PSG, Reuni dengan NeymarLuis Enrique resmi menjadi pelatih baru PSG. Juru taktik asal Spanyol itu bakal bereuni dengan mantan anak asuhnya di Barcelona, Neymar.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »