Satgas Covid-19 Sumut Ambil Alih Penanganan Corona di Mebidang

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Upaya pengambil-alihan penanganan Covid-19 ini tetap melibatkan pemerintah kota maupun kabupaten.

Selasa, 4 Agustus 2020 | 18:10 WIBGugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Sumatera Utara mengambil alih penanganan pandemi Covid-19 di Kota Medan, Kota Binjai dan Kabupaten Deli Serdang .Ketua GTPP Sumut, Edy Rahmayadi mengatakan, upaya pengambil-alihan penanganan Covid-19 ini tetap melibatkan pemerintah kota maupun kabupaten untuk tetap melakukan koordinasi.

"Ketiga daerah ini kita ambil alih karena kasus positif Covid-19 terus meningkat. Ketiga daerah ini merupakan klaster. Penanganannya tidak kunjung tuntas. Makanya kita tangani," tegas Edy Rahmayadi, Selasa . Mantan Pangkostrad ini mengatakan, proses pengambil alihan penanganan Covid-19 juga akan dilakukan GTPP Covid-19 Sumut terhadap daerah lain selain Mebidang. Ini akan dilakukan jika kasus Covid-19 semakin parah di daerah itu.Untuk kawasan Mebidang, sebut Edy, Gugus tugas sedang menyiapkan langkah pencegahan penyebaran Covid-19 di 3 daerah ini. Gugus tugas akan berusaha maksimal dalam menekan kasus Covid-19 itu.

"Kita mempersiapkan klaster dalam penanganan ketiga daerah ini. Kita akan berusaha mencegah tren peningkatan jumlah kasus positif. Kita optimistis dapat melakukan ini," tegas Edy.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Update Covid-19: Tambah 1.679, Kasus Covid-19 di Indonesia Jadi 113.134Adapun pasien Covid-19 yang dinyatakan sembuh bertambah 1.262 sehingga total menjadi 70,237 (62,1% dari terkonfirmasi).
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Satgas Covid-19 Ingatkan Figur Publik Hati-hati Sampaikan Informasi'Jangan sampai masyarakat yang sedang panik mencari jalan keluar sehingga memahami suatu hal secara tidak utuh,' ujar Wiku.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Satgas COVID-19 Ingatkan Tak Boleh Sembarangan Klaim 'Obat Corona'Jubir Satgas COVID-19 menegaskan tidak semua pihak bisa mengklaim suatu produk sebagai 'obat Corona'. Terlebih jika produk tersebut belum terstandarisasi. via detikHealth detikHealth Di tindak dong pak biar ga bgitu. detikHealth Ah masa sih detikHealth Ah masa
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Satgas Covid-19: Ada Rentang Waktu, Pandemi Flu Terjadi 11-50 Tahun SekaliSejarah mencatat adanya rentang waktu terjadinya pandemi flu selama 11 hingga 50 tahun sekali.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Satgas COVID-19 Ungkap 5 Kelompok Berisiko Tinggi Kena Corona, Ini DaftarnyaTim pakar satuan tugas COVID-19, Dewi Nur Aisyah, mengungkap ada sejumlah kelompok rentan yang memiliki risiko kematian tinggi apabila terpapar virus Corona. Coronavirus via detikHealth detikHealth
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Satgas Covid-19: Tren Angka Kematian Turun, Kasus Sembuh NaikSempat berada di angka 9,3 persen, saat ini angka kematian karena covid-19 4,7 persen. Puji Tuhan Yg dites berapa sih beberapa hari terakhir ? Angka positif naik, angka kematian turun dan angka sembuh naik?
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »