Satgas Bali: 102 persen capaian vaksinasi COVID-19 tahap pertama

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Satgas Penanganan COVID-19 Provinsi Bali mencatat capaian vaksinasi COVID-19 di daerah setempat untuk tahap pertama, hingga Minggu (1/8) ini sudah mencapai ...

Sekretaris Satgas Penanganan COVID-19 Provinsi Bali I Made Rentin dalam suatu kesempatan di Denpasar. ANTARA/HO-Pemprov Bali.

Dari sembilan kabupaten/kota di Bali, capaian vaksinasi COVID-19 tahap pertama yang tertinggi yakni di Kota Denpasar sebanyak 650.197 orang , disusul Kabupaten Badung sebanyak 464.287 orang dan Kabupaten Tabanan sebanyak 334.129 orang .Sementara itu, capaian vaksinasi COVID-19 untuk enam kabupaten lainnya yakni Kabupaten Klungkung , Kabupaten Gianyar , Kabupaten Jembrana , Kabupaten Karangasem , Kabupaten Bangli , dan Kabupaten Buleleng .

Selain itu, vaksinasi COVID-19 juga telah diberikan kepada pelajar atau anak-anak usia 12-17 tahun, yang pelaksanaan vaksinasinya berbasis sekolah.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

102% ? Jika jml penduduk 100 di vaksin semua, disebut 100% . 102% 🙄

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Lapor Covid-19 Sebut Ketimpangan Vaksinasi Covid-19 karena Perencanaan SerabutanLapor Covid-19 mengatakan ketimpangan vaksinasi Covid-19 antara di Jawa-Bali dengan pulau-pulau lainnya akibat perencanaan yang semrawut. Kasau Minta Maaf Anggota TNI AU Injak Kepala Warga di Merauke Bersatu Tuntaskan Pandemi
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Satgas RT-RW Harus Jadi Motor Pengendali Covid-19Anggota Komisi IX DPR Rahmad Handoyo mengatakan, pendampingan terhadap para isoman itu sebenarnya tidak mudah, karena masih banyak masalah yang ditemukan di lapangan.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Satgas: Kasus Covid di Sumbar Bertambah 718, Wafat 19 Orang |Republika OnlineTotal kasus positif covid di Sumbar sejauh ini sudah 71.587 orang.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

K24 Covid Store Layani Pembelian Produk Terapi Covid-19 secara DaringGelombang dua ini didominasi oleh SARS Cov-2 varian Delta yang lebih parah gejalanya. Akibatnya, banyak penderita yang harus dirawat di rumah sakit.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

484 Pasien Covid-19 Dirawat Di RSDC-19 Rusun Pasar RumputSebanyak 484 pasien positif virus Corona (Covid-19) menjalani perawatan di tower RSDC-19 Rumah Susun (Rusun) Pasar Rumput, Jakarta Selatan pada Sabtu (31/7/2021)....
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Bali terus berjuang kendalikan dan tangani kasus COVID-19Penambahan kasus baru COVID-19 yang sebelumnya cenderung landai di Bali, namun sejak awal Juli 2021 mengalami kenaikan yang signifikan, sehingga Bali pun ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »