Sandy Walsh Absen di Laga Perdana Timnas Indonesia di Piala AFF 2022, Begini Respon Shin Tae-yong - Bola.net

  • 📰 Bolanet
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Begini respon Shin Tae-yong tentang Sandy Walsh yang absen di laga perdana Piala AFF 2022.

Timnas Indonesia akan memulai perjuangannya di Piala AFF 2022 dengan menjamu Kamboja pada 23 Desember 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno , Senayan, Jakarta.

Sandy Walsh telah meninggalkan pemusatan latihan Timnas Indonesia di Bali pada Rabu . Bek berusia 27 tahun itu pulang ke klubnya, KV Mechelen. Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan mengatakan bahwa kepergian Sandy Walsh dari Skuad Garuda karena diminta oleh KV Mechelen. Kendati demikian, pria yang akrab disapa Iwan Bule ini menjelaskan bahwa Sandy Walsh bakal bergabung lagi dengan Timnas Indonesia di tengah-tengah Piala AFF 2022.

Iwan Bule menyatakan, Sandy Walsh akan menyusul Timnas Indonesia di Kuala Lumpur, Malaysia pada 24 Desember 2022 sebagai persiapan untuk menghadapi Brunei Darussalam dua hari kemudian di KLFA Stadium.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 20. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sandy Walsh Pergi untuk Kembali: Gabung Timnas Indonesia di Malaysia Pada Piala AFF 2022 - Bola.netBek berusia 27 tahun itu bakal menyusul Timnas Indonesia di Malaysia pada Piala AFF 2022.
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »

Profil Tim dan Daftar Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2022 - Bola.netTimnas Indonesia bertekad mengakhiri puasa gelar Piala AFF di turnamen Piala AFF 2022
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »

Demi Raih Prestasi, Klub Harus Dukung Penuh Timnas Indonesia | Goal.com IndonesiaKetua umum PSSI Mochamad Iriawan mengapresiasi dukungan dari semua pihak untuk timnas Indonesia. Ia yakin dengan adanya hal tersebut skuad Merah Putih bakal meraih prestasi. Permainan di levelclub aja masih kayak orang baru belajar main bola. Passing salah mulu,shot gak tau akurasi, kalau kalah jd berantem, wasit dipukulin,gak paham attitude & respect sesama pemain lain.. Bubar bubaarrr belajar lagi daaah.
Sumber: GOAL_ID - 🏆 32. / 51 Baca lebih lajut »

Thomas Doll Sebut Aneh Kompetisi Liga 1 Berbarengan dengan Piala AFF 2022Pelatih Persija Jakarta menilai pemanggilan pemain ke Timnas Indonesia akan berpengaruh ke penampilan di Liga 1.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2022, Mulai 23 DesemberSepak bola belum berhenti menghibur setelah Piala Dunia 2022 usai. Sebab, Piala AFF 2022 sudah menanti.
Sumber: KompasBola - 🏆 10. / 68 Baca lebih lajut »

Piala AFF 2022 - 3 Mimpi Buruk Timnas Indonesia Ditunjuk Jadi Kapten Thailand - Semua Halaman - Bolasport.com3 pemain yang sempat menjadi mimpi buruk timnas Indonesia ditunjuk sebagai kapten Thailand untuk Piala AFF 2022. Theerathon Bunmathan, Teerasil Dangda, dan Sarach Yooyen. 🇹🇭
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »