Sama-Sama Dirawat di RSPAD, Kivlan Prihatin dengan Kondisi Wiranto

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Tersangka kasus kepemilikan senjata api ilegal, Mayjen (purn) Kivlan Zen mengaku sangat prihatin dengan kondisi Menko Polhukam Wiranto yang menjadi korban penusukan pelaku teror. KivlanZen

- Tersangka kasus kepemilikan senjata api ilegal, Mayjen Kivlan Zen mengaku sangat prihatin dengan kondisi Menko Polhukam Wiranto yang menjadi korban penusukan pelaku teror.

Sebagai bentuk rasa kepedulian, Kivlan mengirim bunga ke Wiranto yang dirawat di RSPAD Gatot Subroto, sama seperti dirinya yang juga dirawat. Hal ini diketahui dari video yang beredar di kalangan wartawan. Dalam video itu, Kivlan mengucapkan doa agar Wiranto bisa segera pulih.“Semoga Allah memberikan perlindungan kepada Pak Wiranto dan juga kesembuhan kepada kita berdua,” ujar Kivlan dalam video berdurasi 51 detik itu.“Hari ini saya menyampaikan rasa prihatin saya dan rasa simpati saya kepada Pak Wiranto dan semoga Allah melindungi kita berdua. Terima kasih,” kata Kivlan.

Diketahui, Wiranto masih harus menjalani pemulihan setelah menjadi korban penusukan pelaku teror ketika berkunjung ke Pandeglang, Banten beberapa hari lalu.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kivlan Zen kirim karangan bunga untuk WirantoMantan Kepala Staf Kostrad Mayor Jenderal (Purn) TNI Kivlan Zen mengirim karangan bunga untuk Menteri Koordinator Politik Hukum dan HAM Wiranto yang saat ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kivlan Zen Kirim Doa dan Karangan Bunga untuk WirantoMantan Kas Kostrad Kivlan Zen menyampaikan rasa prihatin dan mengirim doa untuk pemulihan Wiranto usai ditusuk orang tak dikenal di Banten. Semoga amal ibadah diterima disisi ALLAH SWT
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Prihatin dengan Kejadian yang Menimpa Wiranto, Kivlan Zen Kirim Bunga“Assalamualaikum Pak Wiranto, semoga cepat sembuh. Saya sangat prihatin dengan kejadian yang menimpa Pak Wiranto.... Mulia sekali hati bapak ini, udah ada yg besuk bapak selain dari prabowo Pak Kif?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Kivlan Zen Kirim Karangan Bunga untuk WirantoKiriman bunga sebagai suatu tanda bahwa semua manusia bersaudara.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Kirim Bunga untuk Wiranto, Kivlan Zen: Ini Tanda PersaudaraanSelain memberi bunga, pria yang baru selesai melewati tahapan operasi pengangkatan serpihan granat nanas di kakinya itu mendoakan agar Wiranto dan dirinya cepat pulih. MasyaAllah, mulianya hati mu Pak kivlan46
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

'Saya Ingin Berbagi dengan Mereka yang Sama-sama Kehilangan Kakinya Seperti Saya'Sholikin bercerita bahwa dia bukan orang kaya, namun sudah ada sekitar 17 kaki palsu yang ia buat dan dibagikan gratis kepada penyandang disabilitas.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »