Saleh Husin Selesaikan Estafet 11,1 Km BNI ITB Ultra Maraton

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

BNI ITB Ultra Maraton adalah lomba lari dengan jarak tempuh 200 km yang digagas untuk merayakan HUT ke-100 ITB.

KETUA Majelis Wali Amanat Universitas Indonesia Saleh Husin terlihat berbaur bersama ribuan peserta dan menjadi pelari pertama R18 dari kelompok UI runners dalam memeriahkan BNI ITB Ultra Marathon 2019 yang berlangsung sejak pukul 22.00 WIB, Jumat sampai dengan finish pada Minggu .

"Saya ambil yang estafet 11,1 km. Tentu ini sudah sesuatu yang luar biasa apalagi dengan usia saya yang sudah kepala lima. Ini juga merupakan pertama kali saya lari pada malam hari," ujar Saleh Husin yang juga mantan Menteri Perindustrian itu, Jumat usai menyelesaikan lari sejauh 11,1 km. "Saya bersyukur karena beberapa rekan Iluni UI ikut menemani lari seperti Ketua Iluni UI Andre Rahadian, anggota DPR RI Yan Mandenas, Direktur Bank Danamon Heriyanto, pengusaha Hendro S, dan anggota MWA ITB yang pemilik Bukalapak Ahmad Zaky sehingga tidak terasa telah menyelesaikan estafet pertama," jelasnya.

BNI ITB Ultra Marathon adalah lomba lari dengan jarak tempuh 200 km yang digagas Institut Teknologi Bandung untuk merayakan HUT ke- 100 ITB yang start-nya dari kantor pusat BNI di Jakarta dan finish-nya di Kampus ITB Bandung.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ini 10 Bakal Calon Rektor ITBMajelis Wali Amanat (MWA) menetapkan 10 orang sebagai bakal calon rektor Institut Teknologi Bandung (ITB). Majelis Wali...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

MWA ITB Tetapkan 10 Nomine Bakal Calon RektorMajelis Wali Amanat (MWA) ITB telah menetapkan 10 nomine bakal calon rektor periode 2020-2025. Siapa saja mereka?
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

10 Bakal Calon Rektor ITB 2020-2025 Ditetapkan, Siapa Saja?10 bakal calon rektor ITB akan mengikuti tahap berikutnya.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

MWA tetapkan 10 bakal calon Rektor ITB 2020-2025Majelis Wali Amanat Institut Teknologi Bandung (ITB) menetapkan daftar 10 nama bakal calon Rektor ITB periode 2020-2025 melalui Sidang MWA ITB, di Bandung, ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

10 Bakal Calon Rektor ITB Ditetapkan, ini Nama-namanyaTim Majelis Wali Amanat (MWA) ITB menetapkan 10 bakal calon rektor Institut Teknologi Bandung (ITB) periode 2020-2025. Wih masuk kompas cuy
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Kemendes dan BNI Kerja Sama Pembiayaan Rumah SubsidiRumah subsidi berlokasi di Cikarang untuk para pegawai Kemendes.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »