Saatnya Pelabuhan Indonesia Bertransformasi

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 80 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 45%
  • Publisher: 70%

Pelabuhan Berita

Analisis Ahli,Kolom Isms,Rubrik Isms

Sudah saatnya para pemangku kepentingan pengelolaan pelabuhan di Indonesia ”mengangkat jangkar”, kemudian siap berlayar mengarungi tantangan ”gelombang” dan ”cuaca” dengan komitmen pada perbaikan di sektor logistik.

Kapal Logistik Nusantara 2 tiba di Pelabuhan Tahuna, Kabupaten Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara, Selasa sekitar pukul 07.00. Kapal milik PT Pelni ini digunakan untuk mengantarkan barang pokok dalam program tol laut untuk daerah Kepulauan Sangihe dan sekitarnya.edisi Rabu memuat warta bertajuk ”Hong Kong, Kaki Naga yang Berambisi Mencengkeram Separuh Dunia”.

Salah satu pelabuhan yang disiapkan untuk melayani kegiatan ekspor dan impor adalah Patimban di Subang, Jawa Barat. Saat ini Pelabuhan Patimban tengah dalam proses penyelesaian tahap 1, yaitu penyelesaian terminal peti kemas seluas 35 hektar dengan kapasitas 250.000 TEUs dan terminal kendaraan seluas 25 hektar dengan kapasitas 218.000 CBU.

Salah satu indikator yang menjadi penentu kinerja tersebut adalah Indeks Kinerja Logistik yang dirilis oleh Bank Dunia. LPI Bank Dunia menganalisis negara-negara melalui enam indikator. LPI 2023 menempatkan negeri ini pada peringkat ke-63 dari 139 negara. Indonesia turun 17 peringkat dari peringkat ke-46 pada tahun 2018 dengan skor 3 dibandingkan 3,15 pada lima tahun lalu.

). Teknologi dapat digunakan untuk meningkatkan kinerja dan jangkauan organisasi, termasuk manajemen, operasi, dan asetnya. Teknologi informasi yang dipadukan dengan kepemimpinan strategis dapat mendukung transformasi digital dalam kegiatan pelabuhan.status quoSecara teoritis, transformasi digital mengajak perusahaan mengadopsi gagasan-gagasan utama yang berdampak pada tata kelola organisasi, termasuk strategi dan model bisnis digital mana yang harus diperbaharui.

Akan tetapi, menurut data Kementerian Perhubungan, pada tahun 2022 digitalisasi dalam kegiatan pelabuhan masih menghadapi berbagai tantangan dan hasilnya hingga saat ini belum menjanjikan. Setiap pemangku kepentingan pelabuhan memiliki tujuan, kepentingan, kebijakan, pengelolaan, dan kepemilikan yang berbeda dan mungkin terdapat kolaborasi serta persaingan di antara mereka.

Analisis Ahli Kolom Isms Rubrik Isms

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tingkatkan Ekonomi, Saatnya Indonesia Bangun Industri Terintegrasi Pelabuhan di ALKIIndonesia memiliki 3 ALKI yang membentang dari timur ke barat harus menjadi poros maritim dunia demi kemakmuran rakyat Indonesia
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

PT ASDP Indonesia Ferry Siapkan Pelabuhan ALternatif untuk Pemudik Tujuan LombokPT ASDP Indonesia Ferrymenyiapkan Pelabuhan Jangkar di Situbondo dan Pelabuhan Lembar di Lombok
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Eiger Adventure Rayakan Ramadan dengan Pesan MariKembaliSaatnya masyarakat Indonesia kembali pada fitrahnya Bahwa fitrah Indonesia memang berbeda-beda namun satu
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Petaka Klakson Telolet di Pelabuhan Merak, Pakar Safety Driving: Sudah Saatnya DilarangResahnya adalah mereka menunggu di tepi jalan besar, menanti bus lewat dan meminta awak bus memencet klakson telolet.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Adu Pengalaman Sosok Potensial di Bursa Pilkada DKI: Ada Ahok, Anies, Ridwan Kamil hingga SahroniPelabuhan yang identik dengan angkutan peti kemas itu akan terus menjadi tempat singgah kapal-kapal yang mengangkut pemudik dari Pelabuhan Ciwandan. Pelabuhan Panjang. Pelabuhan yang identik dengan angkutan peti kemas itu akan terus menjadi tempat singgah kapal-kapal yang mengangkut pemudik dari Pelabuhan Ciwandan. Pelabuhan yang identik dengan angkutan peti kemas itu akan terus menjadi tempat singgah kapal-kapal yang mengangkut pemudik dari Pelabuhan Ciwandan. "Kami sedang memaksimalkan fungsi dari Pelabuhan Panjang, memang (Pelabuhan) Panjang lebih jauh dan ada ekspektasi dari supir yang maunya ke"Jadi nanti kami tentukan saja nanti mana yang harus kami lakukan ke Panjang apa yang dari Bakauheni atau yang sebagian dari sini. Saya pikir kami bisa menilai-nilai penumpang yang ingin ke Panjang," imbuhnya
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Pelabuhan Panjang akan Dipakai Urai Kemacetan, Pelabuhan Merak Tidak untuk Bongkar MuatUntuk mengurai kepadatan di Merak, akan dimaksimalkan Pelabuhan Panjang Lampung sebagai jalur alternatif penyeberangan untuk melayani pemudik saat terjadi kepadatan.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »