Saat Perang Psikologis Aneh dengan Dentuman K-Pop dan Balon Sampah Bikin Dua Korea Makin Tegang

  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 63%

Korea Selatan Berita

Korea Utara,Perang Psikologi,Pengeras Suara

Hari demi hari, kampanye perang psikologi yang mirip era Perang Dingin namun aneh dan mengherankan di zaman sekarang terus berlanjut di perbatasan kedua Korea.

Tentara Korea Selatan membongkar pengeras suara yang dipasang untuk siaran propaganda di dekat zona demiliterisasi yang memisahkan kedua Korea di Paju, Korea Selatan , pada 1 Mei 2018. Korea Selatan hari Minggu, 9 Juni 2024, mengumumkan akan melanjutkan siaran propaganda anti- Korea Utara di daerah perbatasan.

"Pada titik ini, kedua Korea mencoba menekan dan mencegah satu sama lain dengan tindakan simbolis politik," kata Leif-Eric Easley, seorang profesor di Universitas Ewha di Seoul. Pejabat Korea Selatan mengatakan siaran yang memekakkan telinga tersebut adalah pembalasan terhadap serangkaian peluncuran balon Korea Utara baru-baru ini yang membuang sampah ke Korea Selatan, meskipun tidak menimbulkan kerusakan besar.

Korea Utara Perang Psikologi Pengeras Suara Balon Perbatasan Korea Selatan

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Perang Psikologis: Korea Selatan Sebut Korea Selatan Pasang Loudspeaker di Sepanjang PerbatasanSaling balas dendam via pengeras suara dan balon telah memperdalam ketegangan antara kedua Korea, sementara perundingan mengenai ambisi nuklir Korea Utara masih terhenti.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Perang Balon Korea Selatan Vs Korea Utara Berlanjut, Terbaru Isinya Termasuk Uang Kertas Dolar ASEskalasi ketegangan antar Korea diperkirakan berlanjut setelah Korea Selatan menangguhkan perjanjian militer dengan Korea Utara.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Perang Balon Berlanjut, Pembelot Korea Utara Ancam Kirim 5.000 USB Berisi Drama Korea SelatanKoalisi Gerakan Korea Utara Merdeka berencana menerbangkan balon-balon berisi 5.000 USB yang memuat drama dan lagu Korea Selatan.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Adegan Menangis di Lovely Runner Viral, Kim Hye-yoon Ungkap Sulitnya Perankan IniAktris Korea Selatan Kim Hye-yoon mengungkapkan pengalamannya saat syuting drama Korea populer 'Lovely Runner'.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Sarwendah Menahan Tangis Saat Ungkap Kondisi Psikologis Anak Gegara Sering DifitnahJPNN.com : Selebritas Sarwendah menahan tangis saat mengungkapkan kondisi psikologis anak-anaknya gegara sering difitnah.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Waswas Perang Rusia Meluas di Eropa, Apa Saja Rencana Darurat Jerman?Pemerintah Jerman mulai menyiapkan rencana darurat perang jika konflik di Eropa meluas imbas perang Rusia-Ukraina.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »