Rusia Meradang Wilayahnya Diserang: Jangan Uji Kesabaran Kami

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 21 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Rusia Meradang Wilayahnya Diserang: Jangan Uji Kesabaran Kami TempoDunia

TEMPO.CO, Jakarta - Rusia kembali memperingatkan Barat bahwa akan ada aksi militer terhadap setiap serangan di wilayah Rusia. Negeri Beruang Merah ini menuduh Amerika Serikat dan sekutu utamanya di Eropa secara terbuka menghasut Ukraina untuk menyerang Rusia.Dua bulan sejak invasi ke Ukraina, dalam beberapa hari terakhir Rusia mengklaim adanya serangkaian serangan oleh pasukan Ukraina ke wilayah mereka. Serangan itu bisa meningkatkan eskalasi di antara kedua negara secara signifikan.

'Kementerian pertahanan Rusia mengatakan pada hari Selasa bahwa jika serangan seperti itu berlanjut maka Moskow akan menargetkan pusat pengambilan keputusan di Ukraina. 'Kyiv dan ibu kota Barat harus menanggapi pernyataan Kementerian Pertahanan dengan serius bahwa penghasutan lebih lanjut dari Ukraina untuk menyerang wilayah Rusia akan menghasilkan tanggapan keras dari kami,' kata Zakharova.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

ya makanya jgn nyerang org

Ada yang lucu?

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Atasi Ketergantungan pada Gas Rusia, Uni Eropa Beralih ke Sumber Energi HijauKepala Kebijakan Uni Eropa Josep Borrell, pada Rabu (27/4), mengatakan tindakan Rusia di Ukraina telah mempercepat keputusan Uni Eropa untuk menyudahi ketergantungan blok tersebut terhadap gas Rusia dan kini beralih menuju penggunaan sumber energi hijau. “Kami tahu bahwa kami harus mengurangi...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Semakin Memanas, AS Berniat Nyatakan Rusia Negara Sponsor TerorismeAS saat ini menunjuk empat negara sebagai negara sponsor terorisme: Iran, Suriah, Korea Utara, dan Kuba. Pemerintah Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden berniat... ICBM RS-28 SARMAT SATAN II / TSAR BOMBA lah Bnyk yg penasaran,mngapa Rusia menyerang Ukraina.Bukankah ini melanggar HAM.Pembukaan UUD45 kita dgn sangat tegas menyatakan 'menentang penjajahan'. Suara RI di PBB sdh tepat. Menlu_RI
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Peneliti : Jerman Jadi Pembeli Terbesar Energi Rusia sejak Konflik dengan Ukraina PecahSebuah kelompok penelitian independen mengungkapkan, Jerman menjadi pembeli terbesar energi Rusia.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

DPR Kanada sepakat sebut aksi Rusia di Ukraina sebagai 'genosida'Para anggota parlemen Kanada mengatakan ada 'banyak bukti kejahatan perang sistemik dan besar-besaran terhadap kemanusiaan' yang dilakukan oleh Moskow. UkraineRussia prikitew
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

PM Jepang Temui Jokowi di Jakarta Besok, Bahas Invasi Rusia ke Ukraina - Pikiran-Rakyat.comPerdana Menteri Jepang Fumio Kishida dijadwalkan akan berkunjung ke Indonesia untuk bertemu Presiden Jokowi pada 29 April 2022.
Sumber: pikiran_rakyat - 🏆 11. / 68 Baca lebih lajut »

Embargo Minyak Rusia Bikin Harga Kian Bergejolak | Ekonomi - Bisnis.comHarga minyak bergejolak akibat embargo Uni Eropa terhadap minyak dari Rusia.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »