Rupiah berpotensi terus menguat, pasar tetap waspadai Virus Corona

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pada pukul 10.05 WIB rupiah bergerak menguat 41 poin atau 0,3 persen menjadi Rp13.598 per dolar AS dibanding posisi sebelumnya di level Rp13.639 per dolar AS.

Seorang teller menunjukkan uang pecahan Rp100.000 dan Rp50.000 di JakartaJakarta - Nilai tukar rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada akhir pekan menguat jelang libur tahun baru Imlek.

"Rupiah masih berpotensi menguat hari ini mengikuti penguatan mata uang Asia Tenggara lainnya pagi ini terhadap dolar AS," kata Kepala Riset Monex Investindo Futures, Ariston Tjendra di Jakarta, Jumat. Ariston menuturkan meredanya kekhawatiran terhadap dampak Virus Corona masih menjadi pendorong penguatan rupiah."Tapi pasar masih mewaspadai wabah ini, kalau-kalau wabah ini meluas," kata Ariston.

Selain itu, tingkat imbal hasil obligasi AS tenor 10 tahun yang masih di level rendah juga membantu penguatan terhadap dolar AS.berada di kisaran 1,74 persen setelah kemarin berhasil menyentuh kisaran 1,71 persen, level terendah sejak 5 Desember 2019.Ariston memperkirakan rupiah pada hari ini bergerak di kisaran Rp13.600 per dolar AS hingga Rp13.670 per dolar AS.

Sementara itu kurs tengah Bank Indonesia pada Jumat menunjukkan rupiah melemah menjadi Rp13.632 per dolar AS dibanding hari sebelumnya di posisi Rp13.626 per dolar AS.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BI Tahan Nilai Tukar Rupiah di Zona Hijau, Virus Korona Belum BerimbasKeputusan RDG Bank Indonesia menahan suku bunga acuan, sukses mempertahankan nilai tukar rupiah di zona hijau, Jakarta, Kamis (23/1) sore. rupiahdiZonahijau
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Virus Corona, Virus Berbentuk MahkotaKebanyakan virus corona sebenarnya tidak terlalu berbahaya.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Nilai Tukar Rupiah Masih dalam Tren PenguatanMenurut Analis Valbury Asia Futures Lukman Leong, pelemahan nilai tukar rupiah pagi ini, Rabu (22/1), lebih ke faktor teknikal. nilaitukarrupiah
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Rupiah Hari Ini Ditutup Menguat, Wabah Virus Korona Jadi PerhatianRupiah pada hari ini, Rabu (22/1) sore, ditutup menguat seiring dimulainya RDG BI. Di eksternal, pasar sedang memantau wabah virus korona. Rupiahhariini
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

INFOGRAFIK: Mengenal Virus Corona yang Sedang Mewabah di ChinaVirus corona (coronavirus) jenis baru teridentifikasi merebak di Kota Wuhan, China. Selengkapnya, dapat disimak di infografik berikut ini.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Karena Virus Corona, Turis Cina Gratis Batalkan Tiket PesawatUntuk menekan pergerakan turis dari Wuhan, asal virus Corona, mereka diperbolehkan mengajukan pengembalian tiket atau menjadwal ulang penerbangan.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »