Rumah 'Sultan' di Jakarta Harganya Makin Jeblok, Kok Bisa?

  • 📰 detikfinance
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Apa sebenarnya yang menyebabkan harga rumah sultan anjol gila-gilaan?

Rumah mewah di Jakarta harganya anjlok atau mengalami penurunan cukup dalam, saat ini rumah para 'sultan' itu lebih murah harganya bila dibandingkan dengan masa sebelum pandemi. Menurut perhitungan Asosiasi Real Estate Broker Indonesia harga rumah mewah anjlok sekitar 15-20% dibandingkan sebelum pandemi.Ketua DPD AREBI DKI Jakarta Clement Francis mengatakan saat ini konsumen masih mendapatkan banyak pilihan rumah, maka dari itu harga rumah mewah masih rendah tahun ini.

"Unit yang mau dijual kan masih ada, masih banyak memang. Apa yang ada di pasaran 2021 ini masih ada di tahun 2022, jadi harga nggak akan jauh beda, terkoreksi sejak tahun lalu," ungkap Clement kepada detikcom, Jumat yang lalu.Dia mengatakan semakin banyak pilihan rumah mewah yang dijual, semakin besar konsumen mendapatkan pilihan harga yang murah.

"Cuma ini mindset orang pembeli juga kan memang pilihan banyak biar dia dapat harga terbaik. Orang Indonesia lagi kan nggak nawar kan nggak puas juga. Apalagi mindsetnya lagi pandemi juga, maunya harga apa-apa murah," ungkap Clement.Bila dikilas balik, fenomena harga rumah mewah yang murah telah terjadi sejak tahun lalu. Dalam catatan detikcom, Clement sebelumnya mengatakan di tengah pandemi banyak keperluan yang lebih penting yang mesti dipenuhi pemilik rumah mewah.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 18. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Banting Harga! Rumah 'Sultan' di Jakarta Makin MurahHarga rumah mewah di Jakarta makin murah, jika dibandingkan dengan sebelum masa pandemi harganya mengalami terkoreksi.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Banting Harga! Rumah Mewah di Jakarta Makin MurahRumah mewah di Jakarta harganya masih akan terus terkoreksi. Segini Harganya.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Harga Jual Rumah Mewah Orang Kaya di Jakarta Makin MurahHarga rumah mewah di Jakarta masih terus terkoreksi. Dibandingkan sebelum pandemi, harga rumah mewah di Jakarta terkoreksi rata-rata sekitar 15-20%.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Doddy Sudrajat Mendadak Sambangi Rumah H. Faisal, Ada Apa?Ayah mendiang Vanessa Angel, Doddy Sudrajat, tiba-tiba menemui besan yang tengah menjadi seterunya, Haji Faisal. Ayah mendiang Vanessa Angel, Doddy Sudrajat, tiba-tiba... Ini boleh ga gausah diberitain? Makin sering ada di berita, makin menjadi2 kelakuannya. Lagipula apa pentingnya buat masyarakat? Gak penting beeet nih berita..!!
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Gempa Terasa di Jakarta, Depok, hingga Tangsel, Warga Berhamburan Keluar Rumah'Gue dan warga berhamburan keluar rumah,' ujar Irfan.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »