Rumah Menteri di IKN Jadi Gunjingan, Menteri Basuki: Jakarta Lebih Mewah

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

JPNN.com : Basuki Hadimuljono mengatakan rumah dinasnya di IKN justru lebih kecil daripada yang di kompleks perumahan Widya Chandra, Jakarta.

jpnn.com - Pembangunan rumah dinas menteri yang dibangun di Ibu Kota Negara Nusantara, di Kaltim sempat menuai kritik karena dianggap mewah.

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono mengatakan rumah dinasnya di IKN justru lebih kecil daripada yang di kompleks perumahan Widya Chandra, Jakarta. “Enggak, itu lebih kecil daripada di Widya Chandra,” ucap Basuki di Istana Negara, Jakarta Pusat, Rabu . Baca Juga:Menurut Basuki, fasilitas rumah menteri di IKN selayaknya rumah lainnya seperti kamar tidur, dapur, ruang tamu, dan ruang rapat.Tak hanya itu, Basuki menceritakan bahwa Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan juga mengeluhkan ukuran rumah dinas di IKN yang tergolong lebih kecil.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Basuki Tepis Rumah Menteri di IKN Mewah: Lebih Kecil dari Widya Chandra!Menteri PUPR Basuki Hadimuljono buka suara soal rumah menteri di Ibu Kota Nusantara (IKN) disebut kemewahan.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Ukuran Rumah Menteri di IKN Bikin Luhut Kaget, Basuki Ungkap Alasan Desainnya Lebih KecilMenteri PUPR Basuki Hadimuljono menyebutkan alasan pembangunan rumah menteri di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara lebih kecil daripada di Jakarta.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Basuki Targetkan Rumah Menteri di IKN Bisa Dihuni Juli 2024Basuki Hadimuljono, mengungkapkan rumah tapak menteri kemungkinan akan selesai dibangun pada Juli 2023. Namun tidak semuanya selesai.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Menteri Bantah Rumah Menteri di IKN Lebih Megah dan MewahMenteri Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat, Basuki Hadimuljono membantah jika rumah menteri di IKN disebut lebih megah dan mewah jika dibandingkan kompleks Perumahan Menteri Di Widya Chandra, Jakarta Selatan.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Menteri Basuki Buka Suara Setujui Kenaikan Tarif Tol Jakarta-CikampekMenurut dia, Kementerian PUPR sebenarnya menahan kenaikan tarif tol tersebut selama 6 bulan.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Basuki Cerita Ditelepon Menhub, Minta Disiapkan Rumah di IKN'Jadi beliau sudah telepon saya untuk minta disiapkan rumahnya supaya jadi,' kata Basuki.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »