Risky Siap Bersaing Jadi Kiper Andalan Timnas U-19

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Risky merupakan satu dari empat kiper yang dipanggil dalam pemusatan latihan (TC) virtual Timnas U-19 Indonesia untuk menghadapi Piala AFC U-19, Oktober mendatang.

KIPER muda Persija Jakarta Muhammad Risky Sudirman menyadari persaingan di Timnas U-19 Indonesia di bawah asuhan Shin Tae-yong bakal ketat. Karenanya, dirinya berusaha memperkuat persiapan pribadi demi meraih hasil terbaik.

Melihat nama kiper yang dipanggil, persaingan dipastikan bakal ketat karena semuanya memiliki kualitas yang hampir merata. Namun, Risky yangErnando Ari merupakan kiper muda yang cukup berpengalaman. Sebelum ke Timnas U-19, pemain Persebaya Surabaya itu merupakan tulang punggung Timnas U-16. Bahkan, kiper kelahiran Semarang, 27 Februari 2002 itu digadang-gadang menjadi kiper timnas masa depan.

Sedangkan Erlangga Setyo merupakan pemain yang sedang bersinar setelah masuk tim Garuda Select yang berlatih di Italia dan Inggris. Dengan demikian, persaingan dipastikan bakal ketat.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

23 Warga Penjaringan Positif Covid-19, 19 Orang Dirawat di RSKD Duren SawitSebanyak 23 warga Kelurahan Penjaringan, Kecamatan Penjaringan, Jakarta Utara dinyatakan positif terpapar Covid-19. Dari...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

2 Nakes RSUD Bangil Sembuh, Total 19 Pasien COVID-19 Kab Pasuruan SehatDua tenaga kesehatan (nakes) positif COVID-19 dinyatakan sembuh. Dengan tambahan dua orang ini, total 12 pasien berhasil sembuh dari sakit akibat virus Corona. Pasuruan VirusCorona Akhirnya ada berita baik dari Jatim Jadi kita gak perlu lagi vaksin
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Timnas U-19 Tingkatkan Intensitas Latihan, Hari Ini 41 Pemain Ambil BagianNova memaparkan materi latihan yang dipimpin oleh Manajer Pelatih Shin Tae Yong dan dipandu oleh pelatih fisik Lee Jae Hong kepada 41 pemain yang mengikuti pemusatan latihan virtual ini intensitasnya meningkat. TimnasU-19Indonesia
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Jadwal Timnas Indonesia saat Pandemi Covid-19 BerakhirIkuti juga kuis timnas Indonesia berhadiah menarik dari Liputan6.com.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Bali Siap Sambut Pariwisata MICE dengan Protokol Covid-19Untuk tetap menjadi tempat favorit penyelenggaraan MICE, Bali harus mampu berinovasi dan menyajikan sesuatu yang baru.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Indonesia siap ikut produksi vaksin COVID-19 bersama ASEAN-ChinaDirektur Jenderal Kerja Sama ASEAN Kemlu RI Jose Tavares menyatakan bahwa Indonesia siap untuk turut serta dalam produksi gabungan vaksin COVID-19 bersama dengan ASEAN dan China. COVID19
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »