Rincian Daerah Masuk PPKM Level 4 Luar Jawa Bali Serta Aturannya

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemerintah menetapkan PPKM level 4 untuk wilayah Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, Nusa Tenggara, dan Papua.

Liputan6.com, Jakarta Pemerintah memutuskan untuk memperpanjang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat atau PPKM di wilayah Indonesia yang terbagi dalam beberapa level. Seperti menetapkan PPKM level 4 untuk wilayah Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, Nusa Tenggara, dan Papua.

2 dari 4 halamanPenerapan Kegiatan MasyarakatBerkaitan dengan instruksi PPKM level 4 tersebut, Kabupaten/Kota yang dimaksud harus mengikuti arahan yang telah ditetapkan oleh Pemerintah.- Pelaksanaan kegiatan belajar mengajar di satuan pendidikan dilakukan melalui pembelajaran jarak jauh . Untuk pasar modal, teknologi informasi dan komunikasi, dan perhotelan non penanganan karantina, dapat beroperasi dengan kapasitas maksimal 50 persen staf.

Di samping itu, perusahaan juga wajib memiliki Izin Operasional dan Mobilitas Kegiatan Industri dengan memperhatikan pengaturan teknis dari Kementerian Perindustrian.3 dari 4 halamanPenerapan KhususSelain adanya penerapan PPKM tersebut, khusus untuk wilayah Kota Banda Aceh, Kota Jambi, Kota Kupang, Kota Palangkaraya, dan Kota Batam dilakukan uji coba implementasi protokol kesehatan pada pusat perbelanjaan/mall/pusat perdagangan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

[POPULER NASIONAL] Syarat Perjalanan Menggunakan Kereta hingga Pesawat saat PPKM | Daerah Berstatus PPKM Level 2Berita populer nasional tentang syarat perjalanan dengan kereta hingga pesawat saat PPKM dan daerah yang berstatus PPKM level 2 How beautiful is youth!
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

PPKM Level 4 di Jawa Bali Tinggal 11 DaerahPer 5 September, dilaporkan jumlah daerah yang menerapkan PPKM level 4 sebanyak 11 daerah, berkurang dari sebelumnya 25 daerah.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

PPKM Jawa-Bali Diperpanjang, Ini 11 Daerah yang Berstatus Level 4Dua daerah ada di Jawa Timur, 9 sisanya ada di Bali.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Ini Penyebab Sejumlah Daerah Kesulitan Turunkan Level PPKMLuhut mengungkap penyebab sejumlah daerah kesulitan menurunkan level PPKM. Salah satu penyebabnya adalah rendahnya penelusuran kontak erat pasien Corona.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Daftar Daerah PPKM Level 4, 3, dan 2 di Jawa dan BaliPada PPKM kali ini, 2 provinsi masih memiliki daerah dengan status PPKM Level 4, Jawa Timur dan Bali. Sementara 5 provinsi lainnya hanya PPKM Level 3 dan 2.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Daftar Daerah PPKM Level 4 di Luar Jawa Bali Periode 7-20 September 2021 - Tribunnews.comBerikut daftar daerah di luar Jawa-Bali yang menerapkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 4 periode 7-20 September 2021.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »