Ridwan Kamil Soal Hasil Minor Persib: Seperti Malam Gelap

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 62 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ridwan Kamil Soal Hasil Minor Persib: Seperti Malam Gelap: Persib memulai awal BRI Liga 1 dengan hasil minor.

Liputan6.com, Bandung - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil turut angkat bicara soal tiga laga awal Persib Bandung di ajang BRI Liga 1 2022/2023. Ia menilai selama ini rekam jejak para pemain Persib sudah bagus, namun ada sejumlah kelemahan.

Pada dua laga berikutnya, Pangeran Biru menelan kekalahan dengan skor telak. Setelah dipermalukan Madura United, Persib kalah 1-4 dari tuan rumah Borneo FC Samarinda di Stadion Segiri, Minggu lalu. "Khususnya ke pelatih ada apa dengan Persib yang pemain-pemainnya dianggap berkualitas semua, track record bagus-bagus, bersatu jadi tim tidak diperlihatkan," ujarnya.

*** Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan. Menderita dua kekalahan di awal musim, pelatih Persib Robert Alberts segera membenani penampilan David da Silva cs."Kami harus segera berbenah. Kami juga akan memastikan pada laga kandang selanjutnya bisa meraih tiga poin," kata Robert seperti dikutip dari Antara.

Sementara PSIS Semarang mampu bangkit di laga ketiga. Laskar Mahesa Jenar menang 2-1 atas Barito Putera setelah kalah 1-2 dari Arema FC dan ditahan imbang Rans Nusantara 1-1 dalam dua laga sebelumnya.3 dari 4 halamanLaga LainnyaUntuk laga lainnya di BRI Liga 1 2022/2023, Persebaya Surabaya bakal menjamu pimpinan klasemen Madura United. Pertandingan ini akan berlangsung di Gelora Bung Tomo, Surabaya, Minggu, 14 Agustus.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama