Ribut Izin Tambang Andesit, Bupati Mamuju Ancam Tindaki Jika Melanggar

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

'Apakah sesuai dengan dokumen untuk luasnya atau lebih, jika melanggar tentu sanksi tegas akan diberikan,' kata Sutinah.

, Sulawesi Barat Sutinah Suhardi mengancam akan memberikan sanksi kepada PT Tambang Batuan Andesit yang beroperasi di Desa Lebani, Kecamatan Mamuju Barat. Hal ini buntut ribut-ribut warga soal izin tambang perusahaan tersebut.

"Saya kemarin itu ditanya apakah perusahaan tersebut kantongi izin analisis mengenai dampak lingkungan , saya bilang tidak karena memang tidak punya," terang Sutinah. "Untuk teknisnya itu DLHK. Tapi laporan yang saya terima mereka baru dapat izin 2021," papar Sutinah.Sementara itu, terkait keluhan warga setempat soal ribut-ribut izin PT Tambang Bantuan Andesit lantaran ada lahan warga yang dipakai, Sutinah mengaku belum menerima aduan resmi.

"Perusahaan memang tak memiliki AMDAL, karena untuk izin AMDAL sendiri lokasi usaha di atas 50 hektare. Sementara perusahaan di Tappalang itu hanya 45 hektare," kata Kepala DLHK Mamuju Hamdhan Malik saat ditemui, Jumat lalu.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BMH Dukung Penyelesaian Pemasangan Plafon Masjid Al-Walidain Mamuju |Republika OnlineSudah dibangun 10 tahun, Masjid Al-Walidain belum punya plafon.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Muncul Petisi Dukung Bupati Trenggalek Menolak Tambang Emas, Ini Kata Nur ArifinIni kata Bupati Trenggalek soal munculnya petisi dukungan penolakan tambang emas.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Ayah di Bengkulu Perkosa Anak Kandung Selama 4 Tahun, Ancam Tak Beri Jajan Jika Korban MelaporPelaku mengancam tak akan mengantarkan sekolah hingga tak memberi uang jajan jika anaknya itu melaporkan aksi pemerkosaan kepada orang lain.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Belum Miliki SLF, DPRD Ancam Tutup Paksa Trans Icon Mall Surabaya Jika Tetap BeroperasiBeritaJatim Belum Miliki SLF, DPRD Ancam Tutup Paksa Trans Icon Mall Surabaya Jika Tetap Beroperasi transiconmallsurabaya SLF pemkotsurabaya
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

5 Tambang Harta Karun yang Kembali ke Pangkuan Pertiwi, Nomor 3 Diwarnai Lakon Papa Minta SahamTambang besar yang sebelumnya dikuasai asing, satu per satu kembali dimiliki Indonesia dan hingga kini setidaknya ada enam tambang besar yang berhasil direbut....
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »


Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »