Ribuan Santri Husnul Khatimah Shalat Minta Hujan Turun

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Shalat minta hujan juga diikuti warga sekitar.

REPUBLIKA.CO.ID, KUNINGAN – Kekeringan yang melanda sejumlah desa di Kabupaten Kuningan memantik empati ribuan santri Pondok Pesantren Husnul Khotimah Manis Kidul, Jalaksana, Kuningan. Ribuan santri dan pengajar Ponpes Husnul Khotimah pun menggelar shalat istisqa.

Selain itu, menurut Sanwani, kegiatan shalat istisqa juga menjadi pembelajaran bagi santri Husnul Khatimah. Meski kekeringan terjadi di beberapa wilayah, namun menurut, Sanwani ponpes Husnul Khatimah tak mengalami kekeringan. Berdasarkan data BPBD Kuningan terdapat 11 Desa di 6 Kecamatan di Kuningan yang mengalami kekeringan dan kekurangan air bersih. Di antaranya Desa Simpayjaya, Cihanjaro, dan Sukasari di Kecamatan Karangtengah.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Shalat di Belakang Musafir yang Jamak Shalat, Bolehkah?Shalat di belakang musafir hukumnya boleh.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Kekeringan, Warga di Sleman Shalat Minta HujanBeberapa kecamatan di Sleman sudah terdampak kekeringan
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Ribuan Warga Nikmati Kuliner Gratis dalam Pesta Rakyat HUT JatimRibuan warga Kota Surabaya dan sekitarnya tumpah ruah di Jalan Gubernur Suryo. Mereka datang untuk mengikuti Pesta Rakyat yang menyuguhkan kuliner gratis.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Ribuan Ikan Terdampar di Pantai CemarasewuJenis ikan yang terdampar diperkirakan lebih dari dua ton.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

DLH Cilacap tegaskan kematian ribuan ikan bukan karena pencemaranDinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah menegaskan penyebab kematian ribuan ikan di Pantai Jetis atau Cemoro Sewu bukan karena ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Ribuan Ikan Mati Mendadak di Sungai Kapuas, Diduga Akibat Perubahan Kadar Air - Tribun WowBegini penyebab ribuan ikan di keramba tepian Sungai Kapuas mati mendadak. Diduga akibat perubahan kadar air sungai.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »